Doa Menyambut Bulan Ramadan 2022, serta 3 Amalan yang Dapat Dilakukan Menjelang Bulan Puasa

- 25 Maret 2022, 17:44 WIB
Ilustrasi doa menyambut Ramadhan.
Ilustrasi doa menyambut Ramadhan. /Pixabay.com/ chiplanay

Artinya: "Ya Allah mohon hadirkan awal ramadhan kepada kami, dengan penuh ketentraman, dan dengan penuh kekuatan iman. Sehat dan selamat, dan dengan kekuatan Islam. Lakukan ini karena Tuhanku, dan Tuhanmu juga."

Doa ini bisa kita panjatkan dan kita amalkan setiap hari, sebelum memasuki bulan Ramadhan.

Selain memanjatkan doa diatas kita bisa melakukan amalan-amalan menjelang bulan Ramadhan diantaranya:

Baca Juga: Tes Psikologi: Kamu Termasuk Otak Kiri atau Kanan? Yuk, Cari Tahu di Sini

1. Puasa

Memperbanyak puasa sunnah di bulan Syaban, dengan maksud agar tubuh kita terbiasa melakukan ibadah puasa.

Dengan amalan ini, diharapkan dalam menyambut bulan suci Ramadhan tahun ini, kita lebih siap dan bersemangat dalam mengerjakan ibadah puasa.

Bagi yang masih mempunyai hutang puasa, bulan Syaban ini adalah bulan terakhir dalam mengganti puasa yang ditinggalkan di Ramadhan tahun lalu.

2. Menyambut Ramadhan dengan Suka Cita

Menjelang bulan suci Ramadhan, amalan yang bisa dilakukan adalah menyambut bulan suci ini dengan penuh suka cita, seperti dalam hadist Nabi Muhammad SAW yang diriwayatkan HR. An- Nasa'i:

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah