Ustadz dr. Zaidul Akbar Bocorkan Tips Merawat Wajah Agar Tetap Cantik dengan Bahan Alami

- 10 Maret 2022, 01:53 WIB
Tips menjaga wajah tetap cantik menurut Ustadz dr. Zaidul Akbar
Tips menjaga wajah tetap cantik menurut Ustadz dr. Zaidul Akbar /Tangkapan Layar Kanal YouTube/dr. Zaidul Akbar Official

Banyak upaya yang bisa di lakukan untuk merawat diri dari metode tradisional hingga yang modern.

Sebagian besar baik metode tradisional maupun modern pada prinsipnya banyak menggunakan bahan sederhana dan alami.

Penggunaan bahan sederhana dan alami dari segi manfaat juga pada prinsipnya sama dengan metode modern seperti skincare yaitu membuat wajah menjadi cantik dan cerah.

Dari segi ekonomi bahan sederhana dan alami juga bahan yang di dapat dengan mudah dan minim pengeluaran uang serta penggunaan masih cukup mudah dan praktis.

Baca Juga: Gus Baha Ingatkan Hal Ini Jika Berdoa Meminta Kepada Allah, Jangan Sampai Doanya Malah Jadi Berbahaya

Menyinggung soal itu Ustadz dr. Zaidul Akbar sebagai dokter, pendakwah hingga praktisi pengobatan sunnah ini memberikan pandangan soal orang yang ingi berkeinginan memiiki wajah cerah

Dalam isi ceramahnya pada intinya untuk mencerahkan wajah bisa dengan bahan sederhana yang bisa di dapatkan dengan mudah.

Menurut Ustadz dr. Zaidul Akbar ada 2 bahan sederhana yang yang bisa mencerahkan, yang pertama adalah bubuk kunyi dan yang kedua adalah madu.

Baca Juga: Ini Penjelasan Gus Baha Saat Ditanya Harus Dahulukan Mana Antara Sholat Berjamaah atau Kerja

“bubuk kunyit yang di campurkan dengan madu bisa bikin glowing juga” terang Ustadz dr. Zaidul Akbar saat menjelaskan bahan sederhana seperti di kutip portalsulut.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube Sehat Sunnah.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah