Kepada Siapa Infaq Wajib Diberikan? Ini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

- 6 Maret 2022, 10:04 WIB
Ustadz Adi Hidayat menjelaskan soal orang wajib diberikan infaq.
Ustadz Adi Hidayat menjelaskan soal orang wajib diberikan infaq. /YouTube Adi Hidayat Official/

PORTAL SULUT – Ustadz Adi Hidayat memberi penjelasan kepada siapa infaq seharusnya diberikan.

Memberikan infaq kepada yang membutuhkan adalah wajib bagi umat Islam, karena itu Ustadz Adi Hidayat menjelaskan siapa orang wajib menerima.

Supaya tak salah, simak penjelasan Ustadz Adi Hidayat mengenai orang yang wajib menerima infaq dalam artikel ini.

Baca Juga: Pendapat Syekh Muhammad Jaber, Akikah Anak Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah dengan 222 Kilogram Kambing

Ketika berinfaq, tidak melulu harus selalu uang.

Sebab infaq bisa juga berupa materi lainnya. Sepeti makanan, buah-buahan dan pakaian.

Dilansir dari kanal Youtube Adi Hidayat Official, berikut ini penjelasan mengenai orang yang wajib kita berikan infaq.

Menurut Ustadz Adi Hidayat, ada lima orang wajib menerima infaq.

Pertama adalah orang tua. Tanpa diminta kita harus memberikan sebagian rezeki kepada orang tua.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah