Pahala Besar dengan 4 Amalan Sederhana Menurut Syekh Ali Jaber, Istri Bisa Nitip ke Suami

- 20 Februari 2022, 09:32 WIB
Syekh Ali Jaber jelaskan 4 amalan sederhana tapi pahala besar.
Syekh Ali Jaber jelaskan 4 amalan sederhana tapi pahala besar. /YouTube Santri Mbeling Official/

Baca Juga: Dijauhkan dari Siksa Kubur, Lakukan Amalan Ini Kata Syekh Ali Jaber

Syekh Ali Jaber menjelaskan, seluruh amalan sunnah yang dilakukan pahalanya sangat besar.

“Ada juga yang tidak mau membaca Alquan karena masih terbata-bata dan takut dosa karena akan salah dalam menyebutkan.”

“Padahal justru itu akan mendatangkan 2 pahala sekaligus, yaitu pahala karena ia masih terbata-bata dan tetap mau membaca Alquran dan pahala Allah menghargai usahanya karena ia masih mau membaca Alquran meskipun terbata- bata,” ujar Syekh Ali Jaber.

  1. Doa setelah adzan

Setiap hari kita selalu mendengar adzan sebanyak 5 kali.

Membaca doa setelah adzan akan mendatangkan pahala kata Syekh Ali Jaber.

“Barang siapa yang mengikuti panggilan muazin maka bacalah doa setelah selesai adzan,” ucapnya.

Baca Juga: Lagi Rame Transaksi Uang Kripto, Ini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat Menurut Islam

  1. Membaca ayat kursi

Syekh Ali Jaber menganjurkan, alangkah baiknya selesai shalat wajib bacalah ayat kursi.

Karena di situ ada pahala besar yang diberikan Allah SWT.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Youtube Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah