Orang Tua Sudah Meninggal, Lakukan Amalan Ini Agar Terhindar dari Azab Kubur, Kata Ustadz Khalid Basalamah

- 18 Februari 2022, 05:07 WIB
Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan soal amalan jika orang tua sudah meninggal
Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan soal amalan jika orang tua sudah meninggal /YouTube Sahabat Muslim QR

PORTAL SULUT - Manusia tidak ada yang tahu kapan datangnya maut atau kematian menghampiri kita.

Maka dari itu selama hidup harus benar-benar mempersiapkan bekal kita nanti di alam selanjutnya.

Untuk menyikapi hal tersebut, ada banyak hal yang bisa dilakukan seperti memperbanyak amalan dan bertaqwa kepada Allah SWT.

Baca Juga: Inilah! Benda-Benda Yang Berasal Dari Surga, Salah Satunya Ada Di Indonesia

Amalan apa saja yang bisa lakukan untuk diri sendiri dan orang tua yang telah meninggal agar diringankan terjauh dari azab kubur?

Apakah azab kubur kekal buat kaum muslimin?

Dilansir portalsulut.pikiran-rakyat.com dari video unggahan channel YouTube @Taman Surga, berikut ini penjelasan Ustadz Khalid Basalamah tentang amalan-amalan yang bisa dilakukan untuk diri sendiri dan kepada orang tua atau kerabat yang sudah meninggal.

Sebenarnya amalan-amalan yang sholeh yang kita lakukan bukan hanya meringankan, bisa saja menghilangkan azab kubur itu.

"Kalau seseorang anak misalnya sering beristighfar kepada Allah untuk orang tuanya. Dia sering istighfar Ya Allah ampunilah kedua orang tuaku seperti doa yang masyur yang Allah ajarkan rabbighfirli waliwalidayya, doa ini pada saat mereka hidup atau mereka meninggal bukan mustahil karena seringnya orang mendoakan maka dosa-dosanya diampuni oleh Allah. Kalau dosanya sudah bersih karena istighfar anaknya maka bisa saja selamat dari azab kubur tidak di azab lagi." Tutur Ustad Khalid Basalamah.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah