Ini Ciri-Ciri Orang Mati Syahid yang Jarang Terungkap, Ustadz Abdul Somad: Dapat Banyak Pahala

25 Agustus 2022, 14:26 WIB
Ini Ciri-Ciri Orang Mati Syahid yang Jarang Terungkap, Ustadz Abdul Somad: Dapat Banyak Pahala /Tangkap layar/YouTube Tanya Ustadz Somad

 

PORTAL SULUT - Ternyata, di dalam Islam ada manusia-manusia yang dicirikan mati syahid.

Orang-orang yang mati syahid ternyata memiliki ciri-ciri tersendiri, dan mungkin banyak yang belum tahu.

Hal ini pernah diungkapkan oleh Ustadz Abdul Somad dalam salah satu ceramahnya.

Baca Juga: Tidak Disangka! 5 Bentuk Miss V Ini Bikin Pria Tergila-gila, Sama dengan Punyamu?

Dala tausiyahnya itu, Ustadz Abdul Somad dengan lugas mengungkapkan tentang ciri orang yang mati syahid.

Di samping itu, dilansir dari berbagai sumber mengenai literatur Islam, jika mati syahid adalah orang yang mati dalam keadaan membela jalan dan ajaran Allah SWT.

Dan orang yang rela berkorban di jalan Allah SWT dan mati syahid akan diganjar dengan pahala yang besar serta surga dari Allah SWT.

Menurut Ustadz Abdul Somad jika orang yang mati syahid juga bisa ditemukan dalam kehidupan bermasyarakat.

Artinya, ciri orang mati syahid ternyata bukan karena berperang, hal serupa yang diungkapkan Ustadz Abdul Somad.

UAS kemudian menjelaskan beberapa ciri orang yang mati di jalan Allah atau mati syahid.

Penasaran? Simak selengkapnya di sini.

Baca Juga: MasyaAllah, Muncul Ini di Kepala Jenazah, Pertanda Wafat Dalam Keadaan Husnul Khotimah Kata Ustadz Abdul Somad

“Orang yang mati ketika hamil melahirkan, syahid. Orang yang mati karena tenggelam, syahid. Orang yang mati karena tenggelam, syahid," kata Ustadz Abdul Somad.

Tidak hanya mati karena hamil dan tenggelam, ternyata ada ciri lain yang diungkapkan UAS tentang orang yang mati syahid.

Di sini Ustadz Abdul Somad juga mengatakan bila orang-orang yang terkena musibah mati dalam keadaan syahid.

"Orang yang mati karena kebakaran, syahid. Orang yang mati karena terkena bencana gunung dan debu panas, syahid,” ungkap Ustadz Abdul Somad, dikutip Portalsulut.pikiran-rakyat.com dari Kanal YouTube Al Qadr pada Kamis, 25 Agustus 2022.

Hal tersebut di ambil dari ayat yang artinya orang akan dibangkitkan sesuai dengan niatnya menurut penjelasan Ustadz Abdul Somad.

Baca Juga: Hanya Dua Kriteria Dukun Ini yang Boleh Didatangi, Simak Penjelasan Ustadz Abdul Somad

Selain itu, Ustadz Abdul Somad mengatakan bila orang yang berangkat kuliah untuk menimba ilmu kemudian terkena bencana alam dan akhirnya meninggal itu syahid.

Sementara orang yang ingin selingkuh kemudian mati terkena bencana alam itu tidaklah syahid melainkan mati konyol. Artinya, tergantung niat, makanya kita harus selalu berniat baik.

Demikianlah penjelasan Ustadz Abdul Somad yang mengatakan tentang beberapa ciri orang yang mati syahid. Semoga bermanfaat.***

Editor: Cadavi Lasena

Tags

Terkini

Terpopuler