Neraka Menanti Orang Yang Mengurung Hewan ini Dalam Kandang Kata Syekh Ali Jaber

5 Juni 2022, 03:14 WIB
Syekh Ali Jaber /Tangkapan layar youtube.com/Syekh Ali Jaber

PORTAL SULUT - Neraka menanti orang yang mengurung hewan ini dalam kandang kata Syekh Ali Jaber.

Syekh Ali Jaber menegaskan, jika mengurung hewan ini dalam kandang, maka orang tersebut akan masuk ke neraka.

Jika hewan ini dikurung dalam kandang, maka kata Sykeh Ali Jaber neraka menanti orang yang melakukannya.

Walaupun pemilik hewan itu ahli ibadah kata Syekh Ali Jaber, tetap akan masuk neraka jika masih mengurung hewan ini dalam kandang.

Baca Juga: Amalan Ringan Ini Pahalanya Sama Dengan Pahala Ibadah Haji dan Umroh Kata Buya Yahya, Masya Allah

Hewan ini nanti bisa menyeret pemiliknya ke dalam neraka tegas Syekh Ali Jaber.

Hewan ini paling banyak dipelihara di rumah oleh manusia.

Banyak orang tidak paham jika mengurung hewan ini di dalam kandang bisa berakibat fatal.

Pemiliknya bisa masuk ke dalam neraka jika tidak menghentikan hal itu dan bertaubat.

Baca Juga: Bermain TikTok Jadi Haram Kalau Melewati Batas Ini Kata Ustadz Adi Hidayat

Lantas, hewan apa yang dimaksud oleh Syekh Ali Jaber ini?

Dilansir Portalsulut.com dari kanal YouTube Syekh Ali Jaber, pada Minggu, 5 Juni 2022, berikut penjelasannya.

Sebelum menyebut nama hewan ini, Syekh Ali Jbaer kembali menegaskan agar jangan mengurung hewan ini dalam kandang jika tidak ingin masuk neraka.

Jika hewan ini masih dikurung di dalam kandang, maka bersiaplah masuk neraka.

Menurut Syekh Ali Jaber, Islam tidak melarang memelihara hewan ini.

Baca Juga: Baca Ketika Sujud! Doa Pendek Ini Bisa Datangkan Rezeki Yang Melimpah Kata Syekh Ali Jaber

Apalagi hewan ini tergolong tidak najis dan bahkan dapat membawa rezeki bagi pemiliknya.

Akan tetapi meski sayang kepada hewan ini, jangan pernah mengurung hewan ini di dalam kandang.

Hewan yang dimaksud Syekh Ali Jaber ini adalah kucing.

Kucing merupakan hewan kesayangan Rasulullah SAW.

Hewan ini sangat diminati untuk dipelihara di rumah karena dianggap sangat lucu dan menggemaskan.

Tetapi ingat, jangan mengurung kucing di dalam kandang karena bisa membawa mudarat bahkan ancaman neraka menanti.

Baca Juga: Bisa Jatuh Talak Jika Suami Istri Ucapkan Kata Ini Jelas Buya Yahya, Hindarilah!

Syekh Ali Jaber pun mengisahkan mengenai seorang ahli ibadah, tetapi dia masuk neraka.

Alasannya, orang itu memilihara seekor hewan, orang itu pun masuk neraka.

Syekh Ali Jaber menjelaskan, bahwa hewan yang menyeret orang tersebut masuk neraka adalah seekor kucing.

Orang itu kata Syekh Ali Jaber, memelihara kemudian menguring kucing di dalam kandang dan dibiarkan.

"Sekarang orang ahli ibadah masuk neraka karena seekor kucing," kata Syekh Ali Jaber..

Akibat mengurung kucing dalam kandang membuatnya kesulitan mencari makanan dan minuman.

Serta kucing akan merasa tersiksa dan stres akibat tidak bebas layaknya naluri hewan.

"Dia menahan kucing itu tidak dilepas agar bisa mencari makan sendiri dan tidak diberi makan, alasan pelihara binatang malah menyiksa," kata Syekh Ali Jaber.

Sehingga, perbuatan orang tersebut pun seperti menyiksa seekor hewan kata Syekh Ali Jaber.

Itulah penjelasan Syekh Ali Jaber tentang neraka menanti ornng yang mengurung hewan tersebut dalam kandang.

Barakallah.***

Editor: Harry Tri Atmojo

Sumber: YouTube

Tags

Terkini

Terpopuler