Mengagumkan, Inilah 7 Kota Terhijau di Dunia

- 2 Agustus 2022, 13:22 WIB
Kopenhagen, Denmark
Kopenhagen, Denmark /Pixabay/

3. Vancouver

Selanjutnya Kota Vancouver Kanada masuk kedalam deretan kota terhijau di dunia.

Delain itu kota ini juga menjadi yang paling layak dihuni, bagaimana tidak kota ramah lingkungan ini terus mengutamakan lebih banyak sumber energi terbaru untuk menurunkan emisi karbondioksida ke tingkat terendah.

Artinya kota ini sangat konsen terhadap lingkungan hidup, pemerintah kota dan penduduknya pun memiliki visi ambisius untuk menjadikan Vancouver sebagai Kota terhijau di dunia.

Mereka juga membentuk tim yang bernama GC AT, generasi the action team untuk mencapai misi tersebut.

Saat ini Pemerintah Kota secara signifikan memperluas infrastruktur bersepeda jumlah kendaraan listrik dan stasiun pengisian daya juga meningkat drastis dari tahun ke tahun

4. Amsterdam di kota terhijau di dunia selanjutnya adalah Amsterdam Belanda.

Bersepeda merupakan transportasi favorit penduduk Amsterdam tak heran kalau tingkat polusinya begitu rendah.

Kota Indah ini memiliki infrastruktur yang meliputi jaringan kanal dan jalan sempit, jadi bersepeda adalah mode transportasi terbaik untuk berkeliling kota.

Faktanya kota ini memiliki lebih banyak sepeda daripada populasinya, pemerintah kota juga memulai proyek khusus bernama Amsterdam smart city pada tahun 2009.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah