Misteri di Belakang Hari Halloween 31 Oktober, Asal-Usul Sejarah Serta Tragedi yang Menimpa Lisa

- 31 Oktober 2021, 16:25 WIB
Pesta Halloween adalah perayaan yang dapat dijumpai di sejumlah negara pada tanggal 31 Oktober
Pesta Halloween adalah perayaan yang dapat dijumpai di sejumlah negara pada tanggal 31 Oktober /Unsplash.com

PORTAL SULUT – Hari Halloween terkenal sebagai hari di mana orang-orang memakai kostum yang unik serta menyeramkan.

Tapi sebenarnya, dari manakah asal-usul sejarah Halloween yang selalu dirayakan pada tanggal 31 Oktober ini?

Halloween awalnya dirayakan beberapa negara saja. Yakni negara barat seperti Benua Amerika dan Benua Eropa.

Baca Juga: 7 Fakta Hari Halloween yang Tidak Banyak Orang Tahu, Sudah Bermula Sejak 2000 Tahun Silam

Namun seiring berkembang zaman, negara lain juga turut meramaikan hari Halloween setiap tanggal 31 Oktober.

Konon menurut keyakinan Kristiani, Halloween merupakan hari untuk mengenang orang-orang yang sudah mengenal. Termasuk arwahnya.

Halloween juga dipengaruhi festival panen di Amerika Barat. Dan festival orang mati dari tradisi kaum penyembah berhala.

Terutama kaum Shamhain dari Celtic. Kata Shamhain berasal dari bahasa Irlandia lama yang berarti akhir musim panas.

Yang mana menandai akhir musim panas dan bermulanya musim dingin. Pada festival ini, orang-orang akan memakai kostum menyerupai hantu.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah