Dikhawatirkan Dapat Merusak Sel-Sel Otak Anak, 4 Hal Ini Perlu Parents Jauhi!

- 23 Mei 2024, 22:27 WIB
Ilustrasi/Dikhawatirkan Dapat Merusak Sel-Sel Otak Anak, 4 Hal Ini Perlu Parents Jauhi!
Ilustrasi/Dikhawatirkan Dapat Merusak Sel-Sel Otak Anak, 4 Hal Ini Perlu Parents Jauhi! /Foto/pixabay-Pexels

Baca Juga: Hal ini Wajib Dilakukan oleh 5 Shio agar Makin Hoki di Bulan Juni Tahun 2024

1. Waktu tidur anak tidak tercukupi dengan baik

Tidur dibutuhkan anak untuk membantu proses tumbuh kembangnya dan agar fungsi tubuh anak dapat berjalan dengan baik, sehingga anak terhindar dari berbagai penyakit.

Pada bayi yang baru lahir sampai usianya 1 bulan, ia membutuhkan waktu tidur 14 sampai 18 jam sehari.

Pada bayi usia 1 sampai 18 bulan, bayi membutuhkan waktu tidur 12 sampai 14 jam sehari, termasuk di dalamnya tidur siang.

Pada anak usia 3 sampai 6 tahun, mereka membutuhkan waktu tidur 11 sampai 13 jam.

Baca Juga: Senin Legi dan Sabtu Kliwon Masuk! Inilah Weton Tak Pernah Kekurangan Uang Dalam 2 Bulan Ini,Kata Primbon Jawa

Kurangnya waktu tidur ternyata dapat mempercepat kematian sel-sel otak dalam jangka waktu yang pendek dan dapat menyebabkan tubuh mudah merasa lelah serta membuat suasana hati menjadi buruk.

Sehingga penting bagi parents untuk memastikan anak mendapatkan waktu tidur yang cukup.

2. Terlalu banyak mengkonsumsi makanan atau minuman yang mengandung gula

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah