Mental Anak Bisa Rusak Hanya karena Jenis Candaan Seperti Ini, Stop dari Sekarang!

- 1 Maret 2024, 15:33 WIB
Ilustrasi/Mental Anak Bisa Rusak Hanya karena Jenis Candaan Seperti Ini, Stop dari Sekarang!
Ilustrasi/Mental Anak Bisa Rusak Hanya karena Jenis Candaan Seperti Ini, Stop dari Sekarang! /geralt/pixabay/

Baca Juga: Kejatuhan Rezeki Langit yang Sangat Besar, Saldo ATM 10 Weton Ini Dipenuhi Uang hingga Membengkak!

Sebagai contoh saat anak menangis kencang, parents menyampaikan "nanti kalau nggak berhenti-henti nangisnya dibawa Pak RT ke rumahnya lho".

Jenis candaan ini dapat merusak mental anak parents, mereka cenderung menjadi pribadi yang penakut saat tumbuh besar nanti.

3. Candaan yang dapat menimbulkan rasa cemburu pada anak

Tanpa disadari beberapa orang tua mungkin pernah melakukan candaan yang membuat anak menjadi kesal seperti membuat anak menjadi cemburu dengan kata-kata candaan orang tuanya.

Sebagai contoh "nanti kalau adik sudah lahir Ayah mau main banyak-banyak dan seru-seru sama adik ah, kakak di rumah aja sama Bunda gimana".

Nah meski kalimat tadi hanya bercanda, tapi dapat membuat anak merasa kesal dan malah jadi cemburu dengan sang adik.

Kalau sudah seperti ini adiknya bisa menjadi sasarannya parents, padahal adiknya tidak tahu apa-apa.

Baca Juga: Inilah 7 Kebiasaan Buruk yang Bisa Merusak Kesehatan Mata!

Jadi hindari bercanda yang dapat membuat anak cemburu ya.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x