Inilah Makanan Terbaik untuk Perkembangan Otak Anak

- 24 Februari 2024, 09:18 WIB
Ilustrasi/Inilah Makanan Terbaik untuk Perkembangan Otak Anak
Ilustrasi/Inilah Makanan Terbaik untuk Perkembangan Otak Anak /nastya_gepp/Pixabay

Penelitian menyebutkan bahwa orang yang mengkonsumsi jenis ikan ini mempunyai memori yang lebih tajam daripada yang tidak mengkonsumsinya.

3. Kacang hijau

Baca Juga: Begini Tips Memberikan Sayur untuk Balita, Pasti Nggak Bakal Ditolak!

Kacang hijau juga merupakan makanan yang memiliki fungsi yang baik untuk perkembangan otak anak.

Kacang hijau mengandung asam folat, zat besi, zinc, potasium, magnesium, mangan, fosfor, tembaga, thiamin, serta vitamin C yang semuanya sangat penting bagi kesehatan tubuh terlebih bagi otak anak.

4. Sayuran berwarna

Sayuran berwarna seperti tomat, wortel, kubis, brokoli, dan labu merupakan sayuran yang kaya akan antioksidan dan juga baik dalam mencerdaskan otak anak.

Disamping itu, jenis sayuran ini juga bermanfaat dalam pertumbuhan dan perkembangan anak baik fisik maupun psikis.

Baca Juga: Setelah Melahirkan Anak Pertama, 4 Weton Ini Diprediksi akan Diguyur Banyak Rezeki kata Primbon Jawa

Sayuran ini juga dipercaya mencegah berbagai macam penyakit termasuk penyakit kanker.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x