Jangan Terlalu Sering Berikan Pada Anak! 4 Jenis Makanan Ini Merusak Otak Si Kecil

- 1 Januari 2024, 20:24 WIB
Ilustrasi/Jangan Terlalu Sering Berikan Pada Anak! 4 Jenis Makanan Ini Merusak Otak Si Kecil
Ilustrasi/Jangan Terlalu Sering Berikan Pada Anak! 4 Jenis Makanan Ini Merusak Otak Si Kecil /Unsplash/@robinstickel

Terlalu banyak asupan kafein dapat membuat anak mudah gugup, kurang tidur, hiperaktif, sakit kepala, sakit perut yang semua ini berbahaya bagi perkembangan mental dan kesehatan mental anak.

3. Mie instan

Baca Juga: inilah Kondisi Peruntungan Shio Kambing, Monyet, dan Anjing di Bulan Januari 2024

Mie instan memiliki rasa yang enak karena di dalamnya terkandung MSG yang dapat menaikkan rasa.

Namun makanan ini tidak disarankan untuk anak karena kandungan MSG-nya yang tinggi.

MSG dapat memicu anak menjadi hiperaktif, sakit kepala, dan perubahan mood pada anak.

4. Makanan dengan pewarna buatan

Makanan dengan warna-warna yang menarik tentu dapat menarik perhatian anak dan tak sedikit orang tua yang mungkin tak sadar jika anaknya telah mengkonsumsi makanan dengan pewarna buatan.

Menurut First Cry, pewarna buatan dikaitkan dengan serangkaian masalah kognitif, termasuk attention defisit hyperactivity disorder atau ADHD, kecemasan, hiperaktif, dan sakit kepala.

Baca Juga: Ada Tambahan Penerima BLT PKH, BPNT, EL Nino 2023, Ditransfer 29 Desember 2023 Hingga 5 Januari 2024

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah