Tanda Bayi Kekurangan Cairan, Waspadai Hal Ini!

- 4 Desember 2023, 21:28 WIB
Ilustrasi/Tanda Bayi Kekurangan Cairan, Waspadai Hal Ini!
Ilustrasi/Tanda Bayi Kekurangan Cairan, Waspadai Hal Ini! /pexels.com/Andrea Piacquadio

Hal ini dikarenakan bayi belum bisa menyampaikan dengan baik apa yang dimaksud dan menyampaikan pesannya melalui tangisan seperti saat ia menyampaikan rasa lapar, haus, atau popoknya yang tidak nyaman.

Namun jika bayi menangis dengan sedikit air mata atau bahkan air matanya tidak keluar sama sekali, ini dapat menjadi tanda jika tubuh bayi kekurangan cairan.

Baca Juga: Tetangga Makin Iri, Hoki 5 Zodiak Ini Makin Melimpah Sepanjang Bulan Desember Tahun 2023 Ini

2. Cekung di bawah mata dan ubun-ubun

Berikutnya yang dapat menjadi tanda bahwa bayi mengalami dehidrasi ialah cekung di bawah mata dan ubun-ubun bayi.

Hal ini dikarenakan saat tubuh bayi kekurangan cairan, lapisan jaringan menjadi kurang berisi dan kenyal.

Sementara kulit di bawah mata dan ubun-ubun bayi adalah bagian tubuh yang lebih tipis dibandingkan bagian tubuh lainnya.

Sehingga ketika mengalami dehidrasi, bagian tubuh ini lebih cepat kekurangan elastisitas dan menimbulkan area yang cekung.

3. Lebih mudah lelah dan tidur lebih lama dari biasanya

Waktu tidur bayi memang lebih lama jika dibandingkan orang dewasa.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah