Jangan Panik Buang Air Besar Berdarah! Kenalilah Beberapa Penyebabnya, dan Cara Mengatasinya!

- 2 November 2023, 21:48 WIB
Ilustrasi - Jangan Panik Buang Air Besar Berdarah! Kenalilah Beberapa Penyebabnya, dan Cara Mengatasinya!
Ilustrasi - Jangan Panik Buang Air Besar Berdarah! Kenalilah Beberapa Penyebabnya, dan Cara Mengatasinya! //Pixabay/

Selain itu, perawatan bervariasi tergantung pada penyebabnya, dan mungkin termasuk obat-obatan seperti antibiotik untuk mengobati H. pylori, yang menekan asam lambung. Kamu juga bisa menggunakan obat antiinflamasi untuk mengobati kolitis. 

Baca Juga: Bulan November Menjadi Milik 5 Zodiak Ini, Bakal Berkuasa Penuh dan Banyak Keberuntungan

Namun pembedahan mungkin saja dokter lakukan untuk mengangkat polip atau bagian usus besar yang rusak akibat kanker, divertikulitis, atau penyakit radang usus. 

Sementara itu, jika penyebabnya adalah fisura ani, BAB berdarah dapat sembuh dengan sendirinya. Tetapi dokter mungkin akan meresepkan antibiotik jika infeksi berkembang. 

Selain pengobatan, orang mengalami BAB berdarah juga perlu menjalani 4 Pola Hidup Sehat untuk Pengidap Fisura Ani.

Nah itulah 5 penyebab buang air besar berdarah, Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah