Waspada, Ternyata 5 Sayuran Ini Yang Bikin Asam Urat Kumat, Simak Penjelasannya

- 7 Oktober 2023, 18:51 WIB
Waspada, Ternyata 5 Sayuran Ini Yang Bikin Asam Urat Kumat, Simak Penjelasannya
Waspada, Ternyata 5 Sayuran Ini Yang Bikin Asam Urat Kumat, Simak Penjelasannya /Pixabay.com @Nattanan Kanchanaprat/

PORTAL SULUT - Saat asam urat menyerang, penderitanya merasakan kesakitan yang sangat mengganggu.

Itu sebabnya agar asam urat tidak kumat, penderita asam urat harus lebih selektif dalam memilih makanan, termasuk sayuran.

Meski dikatakan sebagai makanan sehat namun, beberapa jenis sayuran ada yang mengandung urin tinggi.

Baca Juga: Ramuan Ampuh Aala dr. Zaidul Akbar, Bisa Atasi Batuk dan Masalah Pencernaan

Orang yang memiliki asam urat tinggi, disarankan untuk tidak mengkonsumsinya dalam jumlah yang berlebihan.

Asam urat merupakan penyakit yang sering dikeluhkan masyarakat di usia 30 tahun ke atas.

Penyakit ini ditandai dengan adanya penumpukan asam urat yang kemudian mengkristal di area persendian.

Ketika kadarnya naik, dampaknya bisa menyebabkan nyeri, perasaan tidak nyaman, hingga mengganggu aktivitas sehari-hari.

Oleh karena itu, ketahui beberapa makanan yang perlu dihindari penderita asam urat.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x