Kenali 10 Tanda Ini, Awas Paru-paru Dalam Bahaya, Ungkap dr. Ema Surya Pertiwi

- 15 Juli 2023, 15:19 WIB
Ilustrasi - Kenali 10 Tanda Ini, Awas Paru-paru Dalam Bahaya, Ungkap  dr. Ema Surya Pertiwi
Ilustrasi - Kenali 10 Tanda Ini, Awas Paru-paru Dalam Bahaya, Ungkap dr. Ema Surya Pertiwi /YouTube Saddam Ismail

Sehingga, meningkatkan suhu tubuh dengan cara memperkecil diameter pembuluh tubuh atau vasokontriksi untuk mencegah kehilangan panas berlebih saat malam hari.

Jadi ketika kalian berkeringat di malam hari dan saat teman teman lain tidak berkeringat, maka itu bisa menjadi pertanda paru-paru dalam bahaya, ungkapnya.

9.Kuku ataupun bibir berwarna pucat

Kuku adalah salah satu indikator bahwa oksigen diserap dengan optimal pada tubuh.

“Ketika kuku berubah warna menjadi pucat atau bibir juga pucat, maka itu bisa menjadi pertanda bahwa tubuh kita kekurangan oksigen,” ungkapnya.

Apalagi kalau kalian ukur dengan oksimetri, itu kadar SPO2 nya dibawah 92, maka bisa menjadi pertanda adanya  masalah terhadap transportasi oksigen pada tubuh, salah satu pertanda paru-paru dalam bahaya.

10.Kaki bengkak dan nyeri

Pada penderita efusi pleura atau adanya cairan pada paru-paru itu mengalami  bengkak pada kaki.

Hal ini disebabkan karena tubuh menyimpan cairan lebih banyak, sehingga tubuh mengalami pembengkakan di area paling bawah mengikuti gravitasi akibat cairan berlebih ini.

Baca Juga: Hidup Selalu Sejahtera! 3 Weton Ini Sangat Istimewa Rezekinya Tiada Duanya

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah