7 Kebiasaan Buruk Ini Bisa Merusak Kesehatan Mata!

- 21 Februari 2023, 03:01 WIB
Ilustrasi/7 Kebiasaan Buruk Ini Bisa Merusak Kesehatan Mata!
Ilustrasi/7 Kebiasaan Buruk Ini Bisa Merusak Kesehatan Mata! /Jurnal Ngawi /

Tidak saja menyebabkan kenaikan berat badan, kelelahan, hingga depresi, kurang tidur juga mengganggu kesehatan mata.

Memaksakan mata agar terus bekerja keras hanya akan menyebabkan sakit mata, penglihatan yang kabur, mata kering, dan mata berkedut.

6. Merokok

Kata siapa merokok itu keren, bukan masalah biar kelihatan jantan bagi pria maupun emansipasi bagi wanita, ini masalah kesehatan.

Beberapa penyakit mata yang rentan didapatkan para perokok baik yang aktif maupun pasif meliputi katarak, glaukoma, syndrom mata kering, degenerasi makula yang terkait dengan usia, kebutaan terutama di usia senja.

Baca Juga: Sediakan Brankas! 7 Weton Ini Banjir Rezeki di Bulan Maret, Dapat Uang Kaget Bikin Saldo Bank Terisi Penuh!

7. Tidak melakukan check up mata secara rutin

Jangan sepelekan medical check up atau pemeriksaan medis rutin, kamu tidak perlu melakukannya setiap bulan, setahun sekali untuk pemeriksaan menyeluruh sudah cukup.

Dari sana kamu bisa tahu apakah tubuhmu sehat-sehat saja atau ada masalah berupa penyakit yang harus segera ditangani.

Meskipun merasa masih bisa melihat, jangan lupakan pemeriksaan mata, ini juga berlaku bagi yang sudah memakai kacamata maupun lensa kontak.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah