Jeruk Bali Bermanfaat untuk Kesehatan Jantung Hingga Ginjal 

- 13 Januari 2023, 12:47 WIB
Manfaat Buah Jeruk Bali
Manfaat Buah Jeruk Bali /Pexels

PORTAL SULUT - Jeruk bali ternyata memiliki khasiat yang bisa menaikkan kualitas imun kita dan juga menjaga kesehatan di beberapa organ tubuh kita. 

Buah yang memiliki pohon yang menjulang tinggi dan besar ini, merupakan buah yang mudah ditemukan. Jeruk bali memiliki rasa yang manis tapi ada campuran rasa asam dan juga warna dari buah seperti bermerah muda-oranye. 

Buah jeruk bali bisa menjadi salah satu cemilan sehat yang dapat anda konsumsi bersama keluarga atau kerabat ketika bersantai ngobrol. Berikut manfaat dari buah jeruk bali.

Baca Juga: Inilah 5 Cara Menjaga Kesehatan Kandung Kemih yang Perlu Diketahui

1. Mengurangi resiko kanker

Jeruk bali menunjukkan adanya keterkaitan buah sitrus maka hal ini dapat menurunkan resiko terkena kanker.

Jeruk bali termasuk dalam kategori buah sitrus yang mengandung senyawa flavonoid. 

Flavonoid pada jeruk bali sejenis antioksidan yang dapat melindungi tubuh dari serangan kanker dan mencegah pertumbuhan sel kanker.

2. Menjaga kesehatan jantung

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x