Segudang Manfaat Daun Pandan Bagi Kesehatan, Simak Penjelasanya!

- 25 Oktober 2022, 12:04 WIB
Ilustrasi/Segudang Manfaat Daun Pandan Bagi Kesehatan, Simak Penjelasanya!
Ilustrasi/Segudang Manfaat Daun Pandan Bagi Kesehatan, Simak Penjelasanya! /Instagram @nauhiaherb

PORTAL SULUT - Pandan merupakan jenis tanaman yang tumbuh subur di kawasan asia Tenggara seperti Indonesia, Thailand, dan Malaysia.

Tanaman ini memiliki nama Latin yaitu, pandanus amaryllifolius.

Selain memiliki aroma yang khas daun pandan juga memiliki kandungan nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh.

Baca Juga: Inilah 9 Cara Ampuh dan Alami Turunkan Kolesterol

Daun pandan mengandung berbagai jenis senyawa seperti polifenol, flavonoid, glikosida, saponin, hingga alkaloid.

Maka tak heran ada banyak manfaat daun pandan untuk kesehatan yang bisa dirasakan jika digunakan secara tepat dan teratur.

Daun pandan kaya akan vitamin A yang penting untuk kesehatan mata dan diklaim mampu membantu mencegah kanker.

Dilansir Portal Sulut Dari Channel Obat Sehat 25 Oktober 2022

1. Meredakan nyeri sendi

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah