4 Cara Hindari Perut Kembung, Dokter Ema Berikan juga Kiat Mengatasinya

- 17 September 2022, 09:17 WIB
Healthy vlogger dr. Ema Surya Pertiwi membagikan tips untuk mencegah dan mengatasi perut kembung. Satu di antaranya hindari minuman bersoda. /Pixabay/Painter06
Healthy vlogger dr. Ema Surya Pertiwi membagikan tips untuk mencegah dan mengatasi perut kembung. Satu di antaranya hindari minuman bersoda. /Pixabay/Painter06 /

 

PORTAL SULUT - Healthy vlogger dr. Ema Surya Pertiwi membagikan tips untuk mencegah perut kembung.

Tak hanya itu, dr. Ema Surya Pertiwi yang kerap membagi kiat kesehatan ini juga berbagi cara untuk menhatasi perut kembung.

Nah, bila Anda kerap merasakan perut kembung, sila baca tips mencegah dan mengatasinya dari dr. Ema Surya Pertiwi di artikel ini.

Baca Juga: 11 Cara Merawat Pasien Stroke di Rumah Menurut dr. Ema Surya Pertiwi

Perut kembung membuat rasa tidak nyaman pada tubuh. Kondisi ini sangat mengganggu apalagi saat bekerja maupun beraktivitas.

Ada empat cara atau tips dari dr. Ema Surya Pertiwi untuk menghindari perut kenbung.

Berikut tips dari dr. Ema Surya Pertiwi untuk menghindari perut kembunyang dilansir PortalSulut.com dari kanal YouTube Emasuperr.

1. Jangan makan terlalu banyak

"Apalagi makan dengan cepat. (Ini) tidak hanya bisa makanan yang kalian telan tapi juga udaranya," ujar dr. Ema Surya Periwi.

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: YouTube Emasuperr


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x