Hentikan Kebiasaan Simpan Dompet di Saku Belakang, Bisa Bikin Tubuh Lumpuh Tegas dr. Saddam Ismail

- 8 September 2022, 23:52 WIB
dr. Saddam Ismail
dr. Saddam Ismail /

PORTAL SULUT – dr. Saddam Ismail ingatkan kita untuk tak menyimpan dompet di bagian belakang saku celana kalau tak mau lumpuh.

Karena itu penting untuk menghindari 5 kebiasaan yang disebut oleh dr. Saddam Ismail yang menjadi penyebab saraf kejepit.

Salah satu dari 5 kebiasaan ini adalah kebiasaan kita menyimpan dompet di saku belakang.

Lantas apa sajakah kebiasaan yang dimaksud? Simak penjelasan lengkapnya dalam artikel ini.

Baca Juga: Status Wanita yang Menikah 2 Kali, Manakah yang Menemaninya di Surga? Ustadz Abdul Somad Menjawab

Kesehatan memang bukan segalanya tapi tanpa kesehatan segalanya menjadi tidak mungkin.

Kita bisa menjaga kesehatan dengan cara membangun pola tidur serta pola makan yang baik.

Sebab ketika masalah kesehatan menyerang, tak ayal aktivitas penting terhalang dan orang terdekat khawatir.

Salah satu masalah kesehatan yang tanpa sadar menyerang kita adalah saraf kejepit.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah