Gagal Ginjal Bisa Dirasakan Seseorang Melalui Kaki, dr. Ema Surya Pertiwi Bilang Begini

- 4 September 2022, 16:22 WIB
dr. Ema Surya Pertiwi
dr. Ema Surya Pertiwi //tangkapan layar YouTube Emasuperr./

Ketika pembuluh darah arteri tungkai maupun kaki rusak.
Maka aliran darah akan menurun secara signifikan yang mengakibatkan kerusakan saraf pada kaki.

4. Sindrom terowongan tarsal

dr. Ema Surya Pertiwi mengatakan, ini terjadi ketika saraf tibialis posterior yang terletak di dalam terowongan tarsal.

Dimana sebuah lorong sempit di area dalam pergelangan kaki tertekan.

Kompresi saraf tibialis posterior ini dapat disebabkan oleh kaki datar, varises, tendan bengkak, kista.

Bisa juga karena tekanan pada tulang dan kondisi peradangan akibat diabetes maupun radang sendi.

Menurut dr. Ema Surya Pertiwi, gejalanya adalah rasa kram, kesemutan, terbakar ataupun rasa kesetrum.

Itu dirasakanmenjalar dari pergelangan kaki hingga tungkai kaki.

Baca Juga: Supaya Tidak Terlilit Hutang, Amalkan 1 Doa Pamungkas Ini, Rezeki Mengalir Deras kata Ustadz Adi Hidayat

5. Penyakit autoimun

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah