Kanker Sudah Muncul di Mr. P Jika Pria Alami 6 Tanda Ini, Cepat Kenali Gejala dan Tanda Awalnya!

- 3 September 2022, 11:18 WIB
Mr P Nyeri Saat Ereksi, Pertanda Sakit atau Normal? Begini Penjelasan Dokter Amaze Grace Sira
Mr P Nyeri Saat Ereksi, Pertanda Sakit atau Normal? Begini Penjelasan Dokter Amaze Grace Sira /Tangkap layar youtube Dokter 24

PORTAL SULUT – Kesehatan adalah hal penting yang harus kita jaga, sebab tanpa kesehatan yang baik menjadi salah satu faktor kualitas hidup yang baik. 

Kita dapat menjaga kesehatan dengan membangun pola hidup yang sehat, melalui pola makan dan pola tidur yang teratur. 

Olahraga yang teratur juga dapat membantu menjaga kesehatan tubuh dan mental kita. 

Ketika terjadi masalah kesehatan maka berbagai aktivitas sehari-hari bisa terganggu. 

Salah satu jenis kanker yang paling umum terjadi pada pria adalah kanker prostat. 

Namun, pada tahap awal kanker ini, proses penyembuhan masih sangat mungkin terjadi. 

Baca Juga: Empat Masalah Tubuh yang Menurunkan Hasrat Berhubungan Intim Kata dr. Ema Surya Pertiwi

Untuk itu perlu diketahui apa sajakah gejala dan tanda yang akan terjadi ketika menderita kanker prostat. 

Kanker ini awalnya tumbuh dan berkembang di kelenjar prostat yang berada di antara penis dan kandung kemih.

Lantas, apa sajakah gejala awal dan penyebab kanker prostat yang harus diwaspadai pria? 

Halaman:

Editor: Ainur Rofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah