AWAS! Sariawan Tak Kunjung Sembuh Bisa Jadi Kena Kanker, Begini Kata Dokter Ahli

- 17 Juli 2022, 15:53 WIB
Ilustrasi,AWAS! Sariawan Tak Kunjung Sembuh Bisa Jadi Kena Kanker, Begini Kata Dokter Ahli
Ilustrasi,AWAS! Sariawan Tak Kunjung Sembuh Bisa Jadi Kena Kanker, Begini Kata Dokter Ahli /Tangkapan layar YouTube Curious Zidni/

PORTAL SULUT - Awas, sariawan tak kunjung sembuh bisa jadi kena kanker, begini kata dokter ahli.

Menurut salah satu dokter bedah kanker, sariawan yang sulit sembuh bisa jadi kanker.

Lebih spesifik, sariawan yang dimaksudkan adalah di bagian lidah, yang menurut dokter ahli bisa jadi sebagai pertanda kanker.

Baca Juga: Inilah Empat Makanan yang Menjadi Pantangan Penderita Diabetes dan Kencing Manis menurut dr Saddam Ismail

Tentunya, semua orang tidak mau untuk mendapatkan sakit, salah satunya kanker.

Oleh sebab itu, selain mengatasi dengan pola makan, informasi seputar edukasi tentu sangat berpengaruh.

Lantas, bagaimana mengenalinya? Simak penjelasan dokter beda kanker soal sariawan di lidah yang bisa jadi kanker.

Sakit sariawan bisa dialami oleh siapa saja dan terjadi di bagian mana saja di area mulut.

Seseorang yang terkena sariawan dapat disebabkan oleh salah satu atau kombinasi seperti cedera tergigit ketika makan.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x