Muncul 7 Tanda Ini Jika Seseorang Kena Penyakit Jantung, Nomor 6 Mendengkur Tutur dr. Ema Surya Pertiwi

- 13 Juli 2022, 20:24 WIB
dr. Ema Surya Pertiwi ungkap 7 tanda penyakit jantung.
dr. Ema Surya Pertiwi ungkap 7 tanda penyakit jantung. /Pixabay.com/Raman Oza

Batuk ini bukan disebabkan karena saluran nafas.

Batuk ini disebabkan karena penumpukan cairan  akibat gagal jantung di area paru-paru.

Ketika jantung tidak bisa memompa darah secara efisien, maka darah bisa kembali ke paru-paru sehingga   menyebabkan seseorang mengalami batuk-batuk  terus menerus.

6. Mendengkur saat tidur (Sleep Apnea)

Jantung berfungsi untuk memompa   darah ke seluruh tubuh.

Saat seseorang tidur posisi terlentang maka biasanya aliran darah akan   semakin melambat dan detak jantung juga melambat, namun tetap dalam batas normal.

dr. Ema Surya Pertiwi mengatakan ketika mengalami gangguan jantung maka aliran darah yang seharusnya mengalir ke seluruh tubuh biasanya akan mengalami   penumpukan di area paru-paru yang menyebabkan  "sleep apnea" dan membuat seseorang   mengorok ataupun mendengkur.

7. Sakit di dada kiri

Nyeri diawali di area dada sebelah kiri yang perlahan-lahan menjalar hingga  area bahu.

"Nyeri bisa bertahan dalam waktu lama sekitar 30 menit, atau bahkan muncul  sekali, perlahan dalam waktu 10-15 detik, lalu menghilang tiba-tiba," ungkap dr. Ema Surya Pertiwi.

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah