Tanda di Wajah Bisa Jadi Indikasi Ginjal dan Limpah Bermasalah, Begini Penjelasan dr. Zaidul Akbar

- 5 Juli 2022, 22:00 WIB
 dr. Zaidul Akbar
dr. Zaidul Akbar /Tangkap layar YouTube/ dr. Zaidul Akbar Official.

“Yang kedua, mengkonsumsi herbal-herbal atau tumbuhan yang sifatnya memperkuat fungsi liver, ginjal atau pencernaan tadi,” ujarnya.

“Seperti habbatussauda, madu, kurma, zaitun, akar alang-alang juga baik yang bisa bapak ibu konsumsi atau direbus nanti,” bebernya.

Baca Juga: Haruskah Duduk Sejenak ataukah Berdiri Langsung? Cara Bangkit Dari Sujud yang Benar Kata Ustadz Adi Hidayat

Dia menambahkan, seseuai pengalamannya, kantong mata akan hilang dengan sendirinya.

“Pengalaman saya itu menghilang dengan sendirinya sebenarnya,” ucapnya.

“Kantong mata itu tanda tubuhnya sedang stress atau terlalu besar bebannya,” ungkapnya.

Untuk itu, kantong mata juga bisa ditanggulangi dengan istirahat dan juga olahraga yang cukup sesuai kemampuan.

“Berjemur juga bisa. Tambahkan juga dengan jahe-jahean juga Insya Allah akan sangat membantu,” tutupnya. ***

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x