Dijamin Jerawat Membandel Minggat Wajah Jadi Glowing, dr. Zaidul Akbar: 3 Hal Ini Kuncinya

- 5 Juli 2022, 16:34 WIB
dr. Zaidul Akbar
dr. Zaidul Akbar //Tangkapan Layar Youtube.com/dr. Zaidul Akbar Official

Akan tetapi, tak perlu risau lagi sebab ada obat alami untuk memangkas habis jerawat di kulit wajah.

Hal ini pernah dibagikan oleh dr. Zaidul Akbar tentang obat alami mengatasi masalah jerawat.

Penasaran? Simak ulasan tentang obat alami dari dr. Zaidul Akbar berikut ini.

Baca Juga: Kerjakan Amalan Ini, Puluhan Ribu Malaikat Akan Berdoa Untukmu Kata Syekh Ali Jaber

Sebagimana yang dikutip dari Kanal YouTube Sobat Herbal pada Selasa 5 Juli 2022.

Menurut dr. Zaidul Akbar, ada cara sederhana untuk mengatasi masalah jerawat, yakni dengan menggunakan obat alami.

Ada beberapa obat alami yang direkomendasikan oleh dr. Zaidul Akbar dalam mengatasi masalah jerawat, salah satunya puasa.

"Solusinya apa, puasa. Makan probiotik, makan prebiotik," kata dr. Zaidul Akbar.

Selain puasa, mengonsumsi makanan-makanan yang mengandung probiotik dan prebiotik termasuk bisa mencegah dan mengatasi masalah jerawat di kulit wajah.

"Probiotik, semua yang fermentasi. Probiotik, kurma itu prebiotik," ucap dr. Zaidul Akbar.

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x