Jerawat Hilang! Rasakan 7 Manfaat Dari Masker Kopi, Nomor 7 Sangat Cocok Untuk Yang Sering Begadang

- 18 Juni 2022, 14:14 WIB
Ilustrasi/Jerawat Hilang! Rasakan 7 Manfaat Dari Masker Kopi, Nomor 7 Sangat Cocok Untuk Yang Sering Begadang
Ilustrasi/Jerawat Hilang! Rasakan 7 Manfaat Dari Masker Kopi, Nomor 7 Sangat Cocok Untuk Yang Sering Begadang /Alodokter/

Penelitian tahun 2015 dalam Jurnal Advance Biomedical Research menjelaskan kafein dalam kopi memiliki sifat antioksidan dan merangsang sirkulasi darah di sekitar mata.

Kafein juga dapat membantu mengurangi peradangan bengkak dan kemerahan di bawah mata.

Rutin memakai masker kopi dapat mengatasi mata panda dengan cara memperlancar aliran darah di sekitar mata.

Baca Juga: Inilah 15 Weton Wanita Manis Berhati Malaikat, Mereka Titisan Bidadari Surga Tulis Primbon Jawa

Itulah tujuh manfaat masker kopi untuk wajah.

Jika anda memiliki kulit yang sensitif hindari menggosok masker kopi saat membilasnya karena dapat menyebabkan iritasi, ruam, atau kemerahan pada kulit.

Penggunaan masker kopi cukup satu atau dua kali dalam seminggu dan tidak disarankan untuk menggunakannya setiap hari.***

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah