Hati-Hati, 8 Tanaman Hias Populer Ini Sangat Beracun, Efeknya Kulit Iritasi dan Gatal-gatal

- 14 Juni 2022, 16:24 WIB
Ilustrasi tanaman lidah mertua/Hati-Hati, 8 Tanaman Hias Populer Ini Sangat Beracun, Efeknya Kulit Iritasi dan Gatal-gatal
Ilustrasi tanaman lidah mertua/Hati-Hati, 8 Tanaman Hias Populer Ini Sangat Beracun, Efeknya Kulit Iritasi dan Gatal-gatal /Instagram @lakar.ideas /

Meskipun memiliki kadar racun yang tidak begitu tinggi, jika tidak sengaja dimakan dalam jumlah yang banyak dapat berakibat serius.

Efek samping yang ditimbulkan tanaman hias beracun ini adalah muntah-muntah dan diare.

3. Sri Rezeki

Aglaonema Sri Rejeki atau chinese evergreen merupakan tanaman hias populer dari suku talas-talasan.

Habitat asli tanaman ini adalah di bawah hutan hujan tropis, tumbuh baik pada areal dengan intensitas penyinaran rendah dan kelembaban tinggi.

Tanaman ini memiliki akar serabut serta batang yang tidak berkambium atau berkayu.

Daun menyirip serta memiliki pembuluh pengangkut seperti xilem dan floem yang tersusun secara acak, Sri Rejeki adalah tanaman yang berbahaya karena mengandung racun yang bisa mengakibatkan pembengkakan di mulut dan lidah gatal hingga gangguan pernapasan.

Untuk keamanan sebaiknya jauhkan tanaman ini dari jangkauan anak-anak dan hewan peliharaan.

Pasalnya jika tertelan dalam jumlah yang banyak hal tersebut bisa mengakibatkan kejang-kejang.

Baca Juga: Ternyata Bukan Istighfar, Satu Hal Inilah yang Jadi Sebab Dosa Seseorang Diampuni oleh Allah kata Gus Baha

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah