Wanita Wajib Tahu, Ini 10 Gejala Kanker Serviks

- 23 Mei 2022, 19:29 WIB
Ilustrasi Kanker Serviks
Ilustrasi Kanker Serviks /Dok PR/

10. Sering buang air
Frekuensi buang air yang tidak wajar juga perlu diwaspadai sebagai gejala awal kanker serviks. Bukan hanya lebih sering buang air tetapi juga adanya rasa rasa nyeri pada saat buang air. Bisa jadi kanker serviks sudah menjalar ke daerah kantung kemih tetapi bisa juga gejala ini disebabkan karena adanya infeksi penyakit lain.

Jika Sobat Sehatku menunjukkan beberapa tanda atau gejala kanker serviks di atas atau pertanyaan lainnya, konsultasikanlah dengan dokter ya. Gejala pada satu orang belum tentu sama dengan yang lainnya. Akan tetapi, sebenarnya semua wanita (terutama yang sudah menikah atau aktif secara seksual) sebaiknya ke dokter untuk memeriksakan diri dan mendapatkan vaksin HPV. Tidak perlu menunggu sampai muncul ciri-ciri dari kanker ini baru mencari bantuan medis.

Wanita yang berusia di atas 40 tahun juga sangat disarankan untuk periksa ke dokter dan melakukan tes pap smear secara rutin. Pasalnya, semakin bertambah usia, Sobat Sehatku makin rentan terhadap salah satu penyakit kanker pada leher rahim. Dengan begitu, Sobat Sehatku tidak harus mengkhawatirkan hal-hal yang tidak perlu.

Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah