Tes Kepribadian: Lihat Gangguan Mental yang Ada Pada Dirimu

- 14 April 2022, 20:06 WIB
Ilustrasi gangguan mental
Ilustrasi gangguan mental /

PORTAL SULUT - Kita kerap kali mengalami masalah dan tekanan dalam hidup ini.

Hal tersebut menyebabkan adanya gangguan mental dalam diri kita.

Dikutip dari Channel YouTube Rifky Setyabekti pada tanggal 19 Februari 2021, ayo cari tahu gangguan mental yang ada pada dirimu dengan tes kepribadian berikut ini.

Baca Juga: Ungkap Sifat Buruk yang Ada Pada Dirimu Melalui Tes Kepribadian Ini

Jawablah 5 tes berikut ini dengan jujur dan cepat.

Jangan lupa sediakan pena dan kertas untuk mencatat skor mu.

1. Bagaimana perasaanmu saat ini?

a. Sedih (4 poin)
b. Resah/khawatir (2 poin)
c. Kesepian (3 poin)
d. Senang/gembira (1 poin)

2. Bagaimana pendapat temanmu tentang dirimu?

a. Menyenangkan (1 poin)
b. Judes/galak (4 poin)
c. Suka canggung (2 poin)
d. Bersikap dingin (3 poin)

3. Bagaimana sikapmu di dalam keluarga?

a. Biasa saja (3 poin)
b. Pendiam (2 poin)
c. Suka bercanda (1 poin)
d. Tidak tahu (4 poin)

4. Apa kamu senang nongkrong bareng?

a. Hanya sama teman (2 poin)
b. Suka yang rame (1 poin)
c. Lebih senang sendiri (3 poin)
d. Tidak suka (4 poin)

Baca Juga: Tes Kepribadian: Gambar yang Kamu Lihat Pertama Kali, Ungkap Keunggulanmu Saat Berpikir

5. Kutipan mana yang kamu pilih?

a. Hidup itu membosankan (3 poin)
b. Teman sejati selalu ada di masa sulit (4 poin)
c. Hidup itu seperti permen karet (2 poin)
d. Hidup itu indah (1 poin)

Sekarang jumlahkan total skor mu dan lihat hasilnya.

Jika skor mu 10-16 poin maka gangguan mental tidak ada.

Secara keseluruhan tidak ada masalah dalam hidupmu, Kamu hidup dengan damai dan bahagia.

Kamu dikelilingi teman dan keluarga yang menyenangkan, membuatmu selalu tersenyum, dan mereka juga mencintai dirimu sepenuh hati.

Kamu selalu jadi dirimu sendiri, dan selalu bersyukur, teruslah tersenyum dan nikmati hidupmu dengan gembira.

Jika skor mu 17-24 poin maka gangguan mental adalah gelisah.

Sikapmu terlalu serius dan kamu mudah panik saat menghadapi sesuatu.

Perasaan tidak aman dan gelisah juga selalu menghantui hidup, kamu selalu memikirkan hal buruk yang akan terjadi pada hidupmu.

Saran untuk kamu adalah cobalah untuk bersantai, dengan melakukan latihan pernafasan, dan coba untuk mempercayai orang disekitarmu.

Jika skor mu 25 poin gangguan mental adalah anti sosial.

Baca Juga: Kenali Otak Kamu Lebih Dominan KIRI atau KANAN? Tes Kepribadian dengan Menjawab Pertanyaan ini

Saat berada dalam suatu kelompok, kamu merasa gugup dan tidak nyaman sehingga kamu lebih suka menyendiri.

Hal itu karena kamu kurang pandai dalam mengungkapkan rasa empati, dan emosi yang ada dalam hatimu.

Untuk menghilangkannya, berlatihlah untuk berkomunikasi, seringlah untuk menyapa keluarga dan orang-orang terdekatmu.

Itulah tes kepribadian untuk menentukan gangguan mental yang ada pada dirimu.***

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah