Perangi Asam Urat dan Nyeri Sendi Pakai 11 Makanan Ini Papar dr. Ema Surya Pertiwi, Permanen!

4 September 2022, 23:00 WIB
dr. Ema Surya Pertiwi /Foto dok.: tangkapan layar YouTube/Emasuperr/

PORTAL SULUT – dr. Ema Surya Pertiwi anjurkan beberapa bahan makanan yang paling dibenci nyeri sendi akibat asam urat.

Terhitung ada 11 jenis makanan yang disebut dr. Ema Surya Pertiwi yang bisa berangus asam urat tingkat tinggi.

Karena itu sebelum nyeri sendi asam urat lebih nyeri dari sebelumnya, segera cicipi makanan yang direkomendasikan dr. Ema Surya Pertiwi.

Namun demikian apa sajakah 11 makanan tersebut? Ikuti ulasan lengkap dr. Ema Surya Pertiwi dalam artikel berikut.

Baca Juga: Bukan Hanya Cuci Darah, Herbal Ini Juga Bisa Atasi Kerusakan atau Gagal Ginjal Papar dr. Zaidul Akbar

Kesehatan memang bukan segalanya, tapi tanpa kesehatan segalanya menjadi tidak mungkin.

Kita bisa menjaga kesehatan dengan membangun pola tidur serta pola makan yang teratur dan seimbang.

Sebab ketika masalah kesehatan menyerang, maka pekerjaan penting pun terhalang dan orang terdekat khawatir.

Salah satu masalah kesehatan berat yang jangan disepelekan adalah penyakit asam urat.

Pasalnya asam urat tinggi bisa berdampak pada tubuh seperti nyeri pada kaki, sendi, peradangan, serta linu.

Untungnya dr. Ema Surya Pertiwi punya jalan keluar berupa 11 bahan herbal yang bisa membuat asam urat tinggi keok.

Dinukil portalsulut.com dari Youtube Emasuperr diakses 14 Agustus 2022, berikut bahan herbal yang dimaksud:

Baca Juga: Melebihi Kemampuan Dokter! Ustadz Khalid Basalamah: Baca Doa Ini 7 Kali Segala Penyakit Insya Allah Sembuh

  1. Kunyit

Kandungan flexoytol dari kunyit dapat mengobati peradangan yang berasal dari asam urat.

Tatkala rutin meminum jamu yang mengandung kunyit, maka peradangan serta rasa sakit akibat asam urat bisa lenyap.

Alangkah baiknya kita konsumsi kunyit dalam dosis 500 gram 2 kali sehari.

  1. Seledri

Kandungan luetolin, butifalat, dan betaselinene bisa melindungi peradangan akibat asam urat tinggi di dalam badan.

Selain bisa dimakan secara langsung, seledri juga bisa diolah jadi jus atau dicampurkan dengan makanan.

Satu kali saja seminggu kita konsumsi, maka kadar asam urat tingkat tinggi pun bisa lebih stabil.

Baca Juga: Semua Hajat Dikabulkan, Cukup Baca Dzikir Ini Sekali Kata Gus Baha, Setara Dengan Berdzikir Sepanjang Malam

  1. Pare

Beberapa negara seperti India dan Malaysia, kerap menggunakan daun serta biji pare sebagai obat tradisional melawan asam urat.

  1. Kayu manis

Minyak kayu manis berdosis 600 mg per kg, punya efek yang bisa menurunkan asam urat tepat di area hati.

Dengan diekstrak, maka kayu manis bisa menjadi agen inflamasi atau pembengkakan, sehingga peradangan pun bisa diatasi.

  1. Jahe

Bahan herbal ini memang terkenal banyak manfaat, satu di antaranya adalah meredakan nyeri sendi dari asam urat.

Diketahui kalau kandungan jahe berperan penting sebagai anti inflamasi.

Selain jahe juga bisa dikonsumsi sebagai wedang, bisa juga dikompres serta dioles ke bagian tubuh yang mengalami peradangan.

Baca Juga: Buya Yahya Ungkap Tangisan Mampu Membuat Umat Islam Terjauhkan Dari Siksa Api Neraka dan Dijamin Masuk Surga

  1. Kayu secang

Zat-zat baik di dalam kayu secang bisa menangkal produksi asam urat yang menjalar dalam tubuh.

Cukup sediakan 5 gram serutan kayu kacang lantas kita rebus dengan 500 ml air.

Nah, air rebusan ini pun kita minum secara rutin, setidaknya dua kali sehari ujar dr. Ema Surya Pertiwi.

  1. Meniran hijau

Diyakini kalau meinrau hijau ini bisa menghalangi produksi asam urat berlebih di tubuh.

Selain itu meniran hijau busa membilas serta memecah penumpukan kristal asam urat.

  1. Tempuyung

Kandungan aktif flavonoid di tempuyung baik sekali untuk menurunkan kadar asam urat.

Rebuslah tempuyung segar 15 sampai 60 gram, lalu konsumsi meniran hijau ini 2 kali sehari.

Baca Juga: Dihapus 10 Kejahatan dan Dapat 10 Kebaikan, Cukup Baca Wirid Ini 10 Kali Kata Syekh Ali Jaber

  1. Daun kapel

Rebuslah 7 lembar daun apel dengan 3 gelas air, lalu minum 2 kali sehari untuk lawan asam urat.

  1. Daun salam

Ini adalah herbal yang sering digunakan masyarakat Indonesia untuk menekan tingkat asam urat secara alamiah.

Pasalnya daun salam mengandung eugenol dan sitral yang bermanfaat untuk menghilangkan nyeri asam urat.

Nah, daun salam sendiri bisa kita gunakan sebagai infuse water atau rendaman daun salam yang segar.

Boleh juga kita rebus sebanyak 7 sampai 9 lembar daun salam lalu kita minum dua kali sehari.

  1. Cabe Jawa

Cabe jawa punya efek anti nyeri yang sangat baik untuk melawan penyakit asam urat.

Demikianlah penjelasan lengkap dr. Ema Surya Pertiwi mengenai 11 bahan herbal yang bisa melawan serangan asam urat.

Semoga bermanfaat untuk banyak orang.***

 

 

Editor: Rensa Bambuena

Tags

Terkini

Terpopuler