Tes Kepribadian: Lihat Pekerjaan Apa yang Cocok untuk Kamu Lewat Pertanyaan Ini

17 April 2022, 17:54 WIB
Ilustrasi - Tes kepribadian untuk melihat pekerjaan yang cocok /Pexels/

 

PORTAL SULUT - Semua orang ingin sukses, terlebih jika pekerjaan itu sesuai dengan bakat dan hal yang kita sukai.

Kita bisa melakukan pekerjaan sesuai hobi, namun tidak banyak yang tahu sebenarnya apa pekerjaan yang cocok sesuai dengan kepribadian masing-masing.

Dikutip dari saluran YouTube RUANG MORAL pada tanggal 29 Juli 2021, tes kepribadian ini akan menentukan pekerjaan yang cocok untukmu.

Baca Juga: Rumah Tampil Indah Saat Lebaran, Ini Rekomendasi Tanaman Hias Untuk Ruang Tamu

Kamu tinggal menjawab beberapa pertanyaan, dan setiap pertanyaan akan diberikan poin dan hasilnya bisa dilihat di akhir tes ini.

1. Kira-kira menurutmu bagaimana temanmu mendeskripsikan sifatmu/kelebihan yang kamu miliki?

a. Kreatif (0 poin)
b. Bersahabat/ramah (10 poin)
c. Pintar (20 poin)

2. Mana yang merupakan cara kerja favoritmu?

a. Kerja keras (0 poin)
b. Kerja cepat (10 poin)
c. Kerja pintar (20 poin)

3. Apa topik yang paling menarik bagi kamu/bahasan yang paling kamu nikmati dan sukai

a. Kesenian (0 poin)
b. Sains dan logika (10 poin)
c. Sejarah (20 poin)

4. Apa film/genre tontonan favorit kamu?

Baca Juga: Tips Agar Berpuasa Jadi Lebih Sehat di Bulan Suci Ramadhan

a. Adventure (0 poin)
b. Komedi, inspirasi dan romansa (10 poin)
c. Dokumenter dan sejarah (20 poin)

5. Aktivitas apa yang ingin kamu lakukan di keseharian kamu?

a. Olahraga (0 poin)
b. Nonton dan musik (10 poin)
c. Membaca (20 poin)

6. Acara/kegiatan bersama apa yang lebih kamu pilih untuk dihadiri?

a. Diskusi serius/ seminar (0 poin)
b. Nongkrong santai dan tertawa (10 poin)
c. Main game dengan teman (20 poin)

7. Dari pilihan ini, mana keahlian fisik yang menurutmu kamu milik?

a. Kelenturan (0 poin)
b. Kekuatan (10 poin)
c. Kecepatan (20 poin)

8. Menurutmu masalah dunia apa yang paling penting saat ini?

a. Ekonomi (0 poin)
b. Kesehatan (10 poin)
c. Edukasi (20 poin)

9. Pilih tipe/jenis kepribadian yang kamu miliki saat ini

Baca Juga: Tak Cuma Bikin Adem Tenggorokan Saat Berbuka, Timun Suri Bisa Cegah Alzheimer

a. Introvert (0 poin)
b. Ekstrovert (10 poin)
c. Ambivert (20 poin)

10. Kira-kira bagaimana kecenderungan kamu berfikir dan dalam mengambil keputusan

a. Pemikir cepat (0 poin)
b. Pemikir kreatif (10 poin)
c. Pemikir logis (20 poin)

Setelah 10 pertanyaan tersebut sudah dijawab, selanjutnya jumlahkan semua poin untuk melihat jawaban kamu.

0-50 poin kamu mudah diterima oleh lingkunganmu, orang-orang banyak yang suka denganmu karena kamu merupakan pendengar dan komunikator yang baik.

Kamu juga memiliki sense of humor dan pengetahuan sosial yang membuatmu cukup mudah bergaul.

Tipe jenis ini punya daya intuisi untuk mendeteksi kondisi emosional seseorang serta mudah mengerti perasaan dirinya dan orang lain.

Lalu pekerjaan yang cocok untukmu, adalah general manager, guru, bartender, konselor, psikolog/psikiater, market research analyst, suster, polisi, teknisi laboratorium medis, public relation specialist, pekerja sosial.

51-100 kamu bahagia menjadi dirimu sendiri dan hidup dalam duniamu yang berwarna dan imajinatif.

Kamu selalu tertarik dengan ide-ide baru dan perilaku sosial manusia serta selalu mencari inspirasi dimanapun kamu berada.

Baca Juga: Telur Paskah Berumur 62 Tahun, Pemiliknya Sewa Tempat Khusus untuk Menyimpannya

Tantangan terbesarmu adalah merencanakan masa depan, karena kamu merupakan orang yang spontan, bekerja cepat, sulit diprediksi dan kreatif.

Pekerjaan yang cocok untukmu adalah seniman, desainer grafis, arsitek, aktor/aktris, fashion desainer, editor, fotografer, penulis, interior designer, chef, programmer multimedia, make up artist, bisnis kosmetik dan kesehatan, traveller, influencer.

101-150 kamu spesial dan bisa jadi siapapun yang kamu inginkan, orang seperti kamu dikaruniai ilmu kepemimpinan yang baik.

Kamu memiliki karisma, kepercayaan diri dan cara berfikir kritis yang menjadikanmu mudah dalam menyelesaikan project dan kerja tim.

Kamu suka tantangan dan hal baru, jika diberikan sumber daya dan waktu cukup kamu dapat mewujudkan apa saja.

Pekerjaan yang cocok untuk kamu adalah presiden, CEO, hakim, project manager, akuntan, pengacara, perencana keuangan, pebisnis/wirausaha, kepala sekolah/rektor, marketing, manager, sales, motivator dan pembicara, pemilik franchise.

151-200 kamu terlahir pintar dan dibutuhkan banyak orang.

Kemampuan analisa, perencanaan dan cara kerja yang teratur membuatmu selalu mencapai goal.

Hal yang kamu benci adalah manajemen yang buruk, ketidakjelasan, dan hal bertele-tele yang membuang waktu.

Kamu tipe orang yang fokus ke masa depan serta selalu berfikir logis dan kritis, kamu selalu percaya dengan teori dan fakta yang baik.

Baca Juga: Manfaat Daun Salam Efektif Tingkatkan Kinerja Jantung dan Turunkan Tekanan Darah

Pekerjaan yang cocok untukmu adalah sejarawan, scientist/ilmuwan, dokter, pilot, astronot, manager farmasi, peneliti medis, teknisi mekanik, pengelola manufaktur, spesialis research dan development, programmer, auditor, financial planner.

Nah jadi itulah pekerjaan yang cocok untuk kamu.***

Editor: Adisumirta

Sumber: YouTube

Tags

Terkini

Terpopuler