Mbak You Terawang Kehidupan Arya Saloka Kedepan, 'Dia Harus Lebih Hati-hati'

- 5 Mei 2021, 13:43 WIB
Arya Saloka
Arya Saloka /Instagram/

Kendati begitu, menurut Mbak You di tahun 2025 akan terjadi kenaikan karier yang pesat dari seorang Arya Saloka.

"Walaupun dia punya cita-cita mundur dari jadwalnya tetap akan dia lakukan. Tapi dia masih tetap berkarya, mendulang rezeki di sini, masih berperan di sini, dan masih banyak hal yang dilakukan," ujarnya.

Baca Juga: Ricky Ternyata Tak Tewas, Ternyata Strategi Ini Untuk Meneror Elsa, Ikatan Cinta Rabu 5 Mei 2021

Lebih lanjut, Mbak You menerawang, Arya Saloka terancam kritis masalah kesehatan. Hal itu lantaran Arya Saloka kerap tidur saat menyetir.

"Di sini saya bilang hati-hati untuk Arya Saloka bukan masalah penggemar atau saingannya, tapi hati-hati jaga kesehatan, jaga kondisi," ujarnya.

"Kalo lelah jangan terlalu banyak nyetir. Kalaupun kelelahan harus ada yang mendampingi, jaga kesehatan semuanya jangan sampai diforsir. Karena di situ akan ada masalah dengan kesehatannya," pungkasnya.

Ole karena itu harapan Arya Saloka hengkang dari tahun 2025.

Artikel ini dikutip dari PR Pangandaran dalam judul Mbak You Terawang Ucapan Sayonara Arya Saloka, Nasib Rencana Hengkang dari Indonesia Tahun 2025 Terwujud?.(Ayunda Lintang Pratiwi/PR Pangandaran)***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah