Ini Cara Cek Kuota Internet untuk Telkomsel, XL, Indosat, Tri, Axis dan Smartfren

- 25 Januari 2023, 06:27 WIB
Ini Cara Cek Kuota Internet untuk Telkomsel, XL, Indosat, Tri, dan Smartfren
Ini Cara Cek Kuota Internet untuk Telkomsel, XL, Indosat, Tri, dan Smartfren /Riyanto Jayeng/

1. Buka menu panggilan di ponsel.
2. Tekan *995# lalu tekan OK atau Call.

Selain menggunakan fitur panggilan, Smartfren juga menyediakan informasi sisa kuota internet melalui aplikasi mySF. Berikut caranya:

1. Download aplikasi mySF di Google Play Store atau Apple App Store.
2. Buka Aplikasi mySF.
3. Buat ID dengan nomor seluler Anda dan login.

Anda bisa lihat sisa kuota internet di menu utama aplikasi.

Baca Juga: Update Harga BBM Terbaru Akhir Januari 2023, Ternyata Ada yang Turun!

Axis

Untuk melakukan pengecekan kuota paket yang kamu miliki, kamu bisa melakukannya dengan berbagai cara mudah berikut ini :

1. Melalui UMB

- UMB Cek Kuota dapat diakses melalui ponsel dengan cara ketik *123*7*3#
- Informasi paket yang sedang aktif akan tersedia, pilih paket menu yang kamu inginkan
- Pilih menu berikutnya akan muncul informasi kuota yang tersisa

2. Menggunakan Aplikasi AXISNet

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x