Battle Spek Handphone Belasan Juta! Samsung Galaxy S22 5G VS Xiaomi Mi 11 Ultra, Manakah Yang Terbaik?

- 26 Desember 2022, 20:00 WIB
Samsung Galaxy S22 5G VS Xiaomi Mi 11 Ultra, Manakah Yang Terbaik?
Samsung Galaxy S22 5G VS Xiaomi Mi 11 Ultra, Manakah Yang Terbaik? /

PORTAL SULUT - Dua handphone yang memiliki belasan juta rupiah ternyata banyak menyimpan fitur-fitur yang menarik dan belum banyak orang tahu.

Samsung Galaxy S22 5G, diketahui merupakan handphone terbaik dari Samsung saat ini dan juga menjadi salah satu handphone unggulan mereka.

Sedangkan handphone Xiaomi Mi Ultra juga merupakan handphone andalan dari Xiaomi karena memiliki daya tarik yang kuat di berbagai kalangan.

Baca Juga: XIAOMI 13 PRO ini ASLI Spek DEWA Gaess!!, Kapan Masuk ke Indonesia? Cek Dulu Harganya

Lantas manakah kedua handphone ini yang memiliki kualitas dan spesifikasi terbaik secara keseluruhan?

Dikutip Portalsulut.com dari channel YouTube Ramesh Bakotra, Samsung Galaxy S22 Ultra VS Xiaomi Mi 11 Ultra Speed test and camera comparison.

Yang pertama kita lihat dari tahun rilisan, dimana handphone Samsung Galaxy S22 Ultra dirilis pada tahun 2022 dan di dukung jaringan 5G. Sedangkan handphone Xiaomi Mi 111 Ultra dirilis pada tahun 2021 dan sudah di dukung jaringan 5G. (1-0).

Untuk layar, handphone Samsung Galaxy S22 Ultra memiliki ukuran 6.1 inci refresh rate 120Hz kerapatan 422ppi. Sedangkan handphone Xiaomi Mi 11 Ultra memiliki ukuran bodi 6.81, refresh rate 120Hz kerapatan 515ppi. (1-0).

Di sisi bodi, handphone Samsung Galaxy S22 Ultra memiliki berat 168 gram yang ringan dan nyaman. Sedangkan handphone Xiaomi Mi 11 Ultra memiliki berat 234 gram. (1-0).

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x