Ekonomi Sulut Naik 8,49 Persen, Cek Buktinya

- 7 Agustus 2021, 11:25 WIB
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik /BPS RI/

PORTAL SULUT - Ekonomi Sulawesi Utara pada triwulan II 2021 tumbuh 8,49 persen secara tahunan.

Hal ini dibuktikan dengan data Badan Pusat Statistik (BPS) Sulut pada Kamis, 5 Agustus 2021 dalam laman resmi BPS Sulut.

Sebelumnya pada triwulan I 2021, ekonomi Sulut tumbuh 1,87 persen.

Baca Juga: Tahun Lalu Tak Dapat Subsidi Gaji, 2021 Ini Berhak Dapat BSU Rp1 Juta, Ini Syaratnya

Dilansir pada laman sulutprov.go.id dari sisi produksi, pada triwulan II 2021 hampir seluruh usaha di Sulut mengalami pertumbuhan positif.

Pertumbuhan paling signifikan dialami oleh usaha penyediaan akomodasi dan makan minum, yaitu sebesar 70, 62 persen.

Dari segi pengeluaran terjadi pertumbuhan pada komponen pengeluaran pembentukan modal tetap bruto sebesar 14,76 persen.

Struktur ekonomi Sulut pada triwulan II 2021 didominasi oleh:

1. Pertanian, kehutanan, dan perikanan sebanyak 20,87 persen.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x