Inilah Arti Telinga Berdenging Menurut Primbon Jawa, Siap-siap Akan ada Kabar Baik dan Buruk

6 Februari 2022, 10:39 WIB
Arti telinga berdenging menurut primbon Jawa. /Pixabay

PORTAL SULUT — Dalam artikel kali ini akan menyajikan tentang arti telinga berdenging menurut primbon Jawa.

Berbicara tentang telinga berdenging sebenarnya bukanlah hal yang asing bagi banyak orang.

Telinga berdenging yaitu ketika saat mendengar suara seperti tiruan bunyi yang muncul, seperti mirip bunyi baling-baling pesawat terbang, sirene, kumbang dan sebagainya.

Baca Juga: Mengerikan, 5 Benda Ini Dipercaya Bisa Membuat Rezeki Seret dan Malapetaka di Rumah, Kenapa?

Ketika telinga kamu berdenging hal tersebut bisa disebabkan oleh berbagai faktor.

Beberapa faktor tidak serius sama sekali meski kemudian hari kamu mengalaminya lagi namun ada pula faktor medis yang menunjukkan gejala kondisi serius.

Ada pula kepercayaan masyarakat Jawa yang didasarkan pada primbon Jawa, yaitu kitab warisan leluhur Jawa yang berorientasi pada relasi antara kehidupan manusia dan alam semesta.

Arti telinga berdenging bagi orang Jawa memang dipercayai sebagai sebuah pertanda akan sesuatu yang akan terjadi maupun telah terjadi.

Baca Juga: TERBARU! Kode Redeem Free Fire 6 Februari 2022, Dapatkan Scar Titan Gun Skins dan Titanium Weapon Loot Crate

berikut ini adalah arti telinga berdenging menurut Primbon Jawa, seperti yang dinukil Portalsulut.pikiran-rakyat.com dari Kanal YouTube Inspirasi Kota Zodiak pada Minggu 6, Februari 2022, mengulas arti dari telinga seseorang berdenging menurut primbon Jawa.

Dalam mengulas arti telinga berdenging, hal ini pun dibedakan menurut waktu dan bagian telinga sebelah mana.

1. Arti telinga kanan berdenging menurut primbon

- pukul 6 sampai 7 pagi artinya akan mendapat kabar buruk sampai 8 pagi artinya akan dipindahkan orang yang menjadikan kunci

- pukul 8 sampai 9 Pagi Artinya akan berencana pergi jauh dan entah itu sendiri bersama orang lain

Baca Juga: Rezeki dari Pemilik 8 Weton Ini Tidak Akan Pernah Habis di Tahun 2022, Mungkin Itu Weton Kamu?

- pukul 9 sampai 10 pagi artinya akan ada berita yang kurang menyenangkan tentang keluarga

- pukul 10 sampai 11 Pagi Artinya akan ada penghalang dari rencana perjalanan kamu sebaiknya ditunda atau dibatalkan dulu

- pukul 11 sampai 12 siang artinya akan ada kabar yang kurang mengenakkan yang datangnya bersamaan dengan surat yang akan diterima dalam waktu dekat

- pukul 12 sampai 13 siang artinya akan ada saudara jauh yang datang dengan membawa cerita lama

- pukul 13 sampai 14 siang artinya akan ada ajakan makan

- pukul 14 sampai 15 siang artinya akan ada sesuatu yang membahayakan kamu dalam waktu dekat

- pukul 15 sampai 16 sore artinya akan ada berita dari keluarga yang entah itu yang menyenangkan atau menyedihkan

Baca Juga: Rekomendasi 30 Nama Bayi Perempuan Islami dan Doa Sepanjang Hamil Lengkap dengan Artinya

- pukul 16 sampai 17 sore artinya akan ada perjalanan jauh yang akan anda lakukan dalam waktu

- pukul 17 sampai 18 sore artinya anda sedang menjadi pembicaraan banyak orang

- pukul 18 sampai 19 sore artinya akan ada sesuatu yang berharga pergi meninggalkanmu

- pukul 19 sampai 20 malam artinya akan mendapat berita buruk dari kalangan sendiri

- pukul 20 sampai 21 artinya akan ada keberuntungan yang besar untuk Anda

- pukul 21 sampai 22 malam artinya akan ada yang mengancam kamu

- pukul 22 sampai 23 malam artinya akan ada berita yang baik datang kepada anda

- pukul 23 sampai 24 malam artinya akan ada seseorang yang jatuh cinta

- pukul 24 sampai 1 Pagi Artinya akan ada sesuatu wejangan yang diberikan oleh orang tua

- pukul 1 sampai 2 Pagi Artinya akan ada perselisihan antara kerabat sendiri

- pukul 2 sampai 3 Pagi Artinya segala perjalanan yang kamu lalui akan selamat sampai tujuan

- pukul 3 sampai 4 Pagi Artinya akan ada yang sesuatu yang hilang yang kamu nilai sangat berharga

Baca Juga: Inilah 7 Zodiak Beruntung pada Minggu 6 Februari 2022, Apa Itu Zodiakmu?

- pukul 4 sampai 5 pagi artinya akan ada sesuatu yang merugikan kamu Jika kamu seorang pekerja kamu akan diberi peringatan dari pimpinan

- pukul 5 sampai 6 Pagi Artinya akan ada orang yang akan mencelakakan kamu

2. Arti telinga kiri berdenging menurut Primbon Jawa

- pukul 6 sampai 7 pagi artinya akan ada tamu yang menguntungkan dalam waktu dekat

- pukul 7 sampai 8 pagi artinya akan melakukan perjalanan jauh dalam waktu dekat

- pukul 8 sampai 9 Pagi Artinya akan kedatangan keluarga dekat

- pukul 9 sampai 10 pagi artinya akan mendapatkan kesuksesan dan keberuntungan

- pukul 10 sampai 11 Pagi Artinya akan selamat dalam perjalanan yang akan dilakukan

- pukul 11 sampai 12 akan ada hal-hal yang tidak diduga-duga

- pukul 12 sampai 13 siang artinya akan terserang penyakit

- pukul 13-14 siang artinya akan kehilangan saudara jauh

- pukul 14 sampai 15 siang artinya akan kedatangan tamu

- pukul 15 sampai 16 sore artinya akan bepergian jauh baik urusan usaha atau urusan kerja sendiri atau bersama-sama

Baca Juga: Kode Redeem Genshin Impact 6 Februari 2022, Gratis Primogems dan Mora Hanya di Sini!

- pukul 16 sampai 17 sore artinya akan ada sanak saudara yang hendak pertama

- pukul 17 sampai 18 sore artinya dalam waktu dekat akan mendapat keuntungan besar bagi usaha dagang yang dirintis dan dalam waktu dekat akan naik pangkat bagi pekerjaan

- pukul 18 sampai 19 malam artinya akan mendapat kebahagiaan dan keselamatan

- pukul 19 sampai 20 malam artinya akan menerima pernyataan cinta dari seseorang dalam waktu dekat ini

- pukul 20 sampai 21 malam artinya akan kedatangan tamu penting

- pukul 21 sampai 22 malam artinya akan menerima undangan perkawinan dari teman dekat

- pukul 22 sampai 23 malam artinya akan kedatangan pencuri

- pukul 23 sampai 24 malam artinya akan menghadapi penghalang dalam mengurus perkara yang sedang dihadapi

Baca Juga: Kode Redeem Genshin Impact 6 Februari 2022, Gratis Primogems dan Mora Hanya di Sini!

- pukul 24 sampai 1 Pagi Artinya semua cita-cita yang direncanakan akan segera tercapai

- pukul 1 sampai 2 Pagi Artinya akan menerima kabar yang sangat menyenangkan

- pukul 2 sampai 3 Pagi Artinya akan ada perseturuan dalam keluarga

- pukul 4 sampai 5 Pagi Artinya kamu akan mendapat pekerjaan baru

- pukul 5 sampai 6 Pagi Artinya akan ada musyawarah dan mufakat dalam setiap persoalan yang dihadapi oleh anda sebagai jalan keluarnya.

3. Arti telinga berdenging menurut kondisi medis

telinga berdenging pada istilah medis disebut tinnitus. Masalah umum tinnitus mempengaruhi sekitar 15 hingga 20%.

Baca Juga: Hanya 3 Shio Ini yang Bakal Hoki Berlipat Ganda di Februari 2022, Apa Itu Kamu?

Orang tinnitus bukanlah suatu kondisi itu sendiri, melainkan gejala dari kondisi yang mendasarinya seperti gangguan pendengaran yang berkaitan dengan usia telinga atau gangguan sistem peredaran darah.

Itulah arti dari berdenging pada telinga menurut Primbon Jawa.***

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Youtube

Tags

Terkini

Terpopuler