28 Arti Mimpi Laut yang Menarik, Mulai Rejeki, Kesuksesan Hingga Hubungan Harmonis

- 31 Januari 2023, 11:39 WIB
Ilustrasi, mimpi laut yang menarik, mulai rejeki hubungan harmonis hingga kesuksesan
Ilustrasi, mimpi laut yang menarik, mulai rejeki hubungan harmonis hingga kesuksesan /

PORTAL SULUT - Apa arti mimpi laut? Benarkah mimpi mandi di laut adalah pertanda buruk? Bagaimana tafsir islam menggambarkan mimpi berenang di laut? 
 
Ramalan Primbon Jawa untuk mimpi minum air laut itu apa? Firasat apa yang terkandung dalam mimpi melihat pantai dan laut? 
 
Mungkin pertanyaan-pertanyaan diatas sempat terlintas dibenak Anda, dan berikut pertanda mimpi atau ramalan tafsir mimpi yang berhubungan dengan laut dan pantai, yang dikutip dari Buku Primbon Jawa.
 
1. Mimpi mandi di laut: Bila Anda mengalami mimpi seperti ini, maka menurut Primbon Jawa artinya adalah Anda akan mendapatkan masalah, bisa keuangan bisa masalah keluarga.
 
2. Mimpi berenang di laut: Bilamana seseorang mengalami mimpi berenang di laut, maka artinya menurut Primbon Jawa adalah Anda akan mendapatkan kabar yang kurang baik, mungkin saja ada saudara Anda yang sakit.
 
3. Mimpi berjalan di atas laut: Arti mimpi menurut Primbon untuk mimpi ini adalah bahwa Anda akan mendapatkan kesuksesan yang sangat besar sekali.
 
4. Mimpi terapung di laut: Jika mengalami mimpi seperti ini, maka menurut Primbon Jawa artinya adalah Anda akan mengalami sebuah keterpurukan dalam usaha.
 
 
5. Mimpi ditangkap bajak laut: Jika Anda mengalami mimpi seperti ini, maka artinya adalah Anda akan mendapatkan jodoh.
 
6. Mimpi minum air laut: Mimpi ini menurut Primbon Jawa memiliki arti bahwa Anda akan menemukan kejayaan.
 
7. Mimpi meminum air laut yang keruh: Jika Anda mengalami mimpi seperti ini, maka artinya adalah Anda akan terkena masalah secara terus menerus.
 
8. Mimpi melihat air laut: Jika Anda mengalami mimpi seperti ini, maka menurut Primbon Jawa artinya adalah Anda harus semangat untuk mendapatkan kesuksesan.
 
9. Mimpi ada angin dari laut: Arti mimpi seperti ini menurut Primbon Jawa adalah menunjukkan bahwa negaranya akan mengalami gejolak atau perang.
 
10. Mimpi ombak laut naik ke atas rumah: Jika mengalami mimpi seperti ini, maka menurut Primbon arti mimpi, srtinya adalah Anda akan menemui seseorang yang menjadi pendamping Anda.
 
11. Mimpi tenggelam di air keruh: Jika mengalami mimpi ini, maka artinya adalah Anda akan mendapatkan bencana dan musibah.
 
12. Mimpi berlayar di laut: Bilamana Anda mengalami mimpi seperti ini, maka artinya Anda akan terlibat di dalam suatu masalah pemerintah.
 
 
13. Mimpi sedang berada di laut: Arti mimpi seperti ini menurut Primbon Jawa artinya adalah Anda akan mendapatkan rejeki yang tidak disangka-sangka.
 
14. Mimpi berada di dalam kapal di laut lepas: Mimpi ini menurut Primbon Jawa artinya adalah Anda akan mendapat rejeki berupa uang
 
15. Mimpi berada di laut lepas: Jika Anda mengalami mimpi seperti ini, maka menuru ahli tafsir mimpi artinya adalah bahwa Anda akan mendapatkan rejeki berupa uang.
 
16. Mimpi mandi di tepi pantai: Jika Anda mengalami mimpi seperti ini, maka menurut Primbon Jawa artinya adalah Anda akan mengalami hubungan yang harmonis dengan pasangan Anda.
 
17. Mimpi berjalan di tepi pantai: Untuk Anda yang mengalami mimpi seperti ini, menurut Primbon Jawa artinya adalah akan ada seseorang yang ingin mengacaukan hasil yang baru Anda capai.
 
18. Mimpi berpisah di pantai: Arti mimpi menurut Primbon untuk mimpi seperti ini adalah bahwa Anda akan menemui perselisihan dan berdebat dengan orang.
 
 
19. Mimpi berjalan di pantai: Jika Anda mengalami mimpi seperti ini, maka menurut Primbon Jawa artinya adalah akan ada gangguan atau niat jahat dari luar.
 
20. Mimpi melihat gelombang di pantai: Mimpi seperti ini menurut Primbon Jawa adalah menunjukkan bahwa Anda adalah orang yang percaya diri dalam bekerja.
 
21. Mimpi mandi: Jika mengalami mimpi seperti ini, maka ada hal yang perlu diperhatikan, konon kalau mandinya tidak pake baju, maka pertanda akan mendapat malu, namun bila mandi tapi masih pake baju, akan mendapatkan cobaan.
 
22. Mimpi berada di laut: Mimpi seperti ini menurut Primbon Jawa artinya adalah Anda akan mendapatkan rejeki nomplok.
 
23. Mimpi berenang di laut bersama teman: Jika mengalami mimpi seperti ini, maka artinya adalah Anda dan teman Anda mengalami derita yang menghawatirkan.
 
24. Mimpi berenang di laut bersama pacar: Jika mengalami mimpi seperti ini, maka menurut Primbon Jawa artinya adalah Anda akan mendapatkan ujian hidup yang cukup berat terkait dengan hubungan asmara Anda.
 
25. Mimpi terombang-ambing diperahu kecil ditengah laut: Sebuah pertanda yang kurang baik.
 
Konon ini adalah isyarat atau pertanda bahwa Anda sedang dilanda keraguan atas usaha yang Anda kerjakan. Makna lainnya adalah, keinginan atau cita-cita belum bisa terkabul.
 
26. Mimpi berjemur di pantai: Sebuah pertanda yang cukup baik, masalah yang selama ini mengganggu Anda perlahan akan mulai teratasi, makna lainnya adalah akan ada saat dimana peluang yang selama ini di tunggu-tunggu akan datang kepada Anda.
 
27. Mimpi melihat pantai yang pasirnya putih: Sebuah alamat yang cukup baik, konon ini adalah pertanda bahwa ada kebaikan Anda yang akan di ingat oleh orang lain, dan orang tersebut membalas kebaikan Anda.
 
28. Mimpi terdampar disebuah pantai dan sendirian: Sebuah pertanda yang kurang baik, konon ini adalah gambaran bahwa masalah yang sudah teratasi akan datang kembali kepada Anda, atau masalah lama akan muncul lagi.***

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x