3 Perbedaan Khodam Pendamping Keturunan dan Khodam Hasil Amalan

- 20 Desember 2022, 19:56 WIB
Ilustrasi.3 Perbedaan Khodam Pendamping Keturunan dan Khodam Hasil Amalan
Ilustrasi.3 Perbedaan Khodam Pendamping Keturunan dan Khodam Hasil Amalan /YouTube Weton Jawa Official

Kedua Khodam pendamping ini hadir dari hasil perjalanan spiritual.

Lalu apa perbedaan dari dua jenis Khodam pendamping ini.

Baca Juga: Kemakmuran Tak Terhingga! 7 Weton Tibo Sri Hidup Serba Mewah, Banyak Rezeki, dan Kaya Raya,

1 Tingkat Kesetiaan

Khodam pendamping dari garis leluhur dipastikan merupakan energi positif dan setia kepada tuannya meskipun ada perubahan sikap pada diri tuannya.

Berbeda dengan Khodam pendamping dari hasil amalan yang biasanya akan meninggalkan tuannya jika sikap tuannya tidak sesuai dengan perjanjian awal ia ditugaskan.

Dari sinilah muncul istilah ilmu putih dan ilmu hitam.

2. Kemampuan Mengenal Anggota Keluarga Tuannya

Dikarenakan hasil pemberian dari kakek buyut, Khodam pendamping garis keturunan mengenal lengkap seluruh anggota keluarga dari tuannya.

Sementara Khodam pendamping dari hasil amalan hanya mengenal tuannya saja, kecuali kerabatnya memiliki energi yang sama.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah