Didampingi Khodam Harimau, 6 Weton Ini Mudah Emosi Tapi Berkharisma dan Berwibawa Menurut Primbon Jawa

- 30 November 2022, 11:07 WIB
ilustrasi. Ciri-ciri weton dilindungi Khodam harimau menurut Primbon Jawa.
ilustrasi. Ciri-ciri weton dilindungi Khodam harimau menurut Primbon Jawa. /blende12/pixabay

Jumat Pahing ini selain amarahnya yang tinggi, juga suka sekali mencari musuh.

Hal ini sangat selaras dengan energi yang dihasilkan Khodam harimau, sehingga Khodam ini seperti mendapat teman dan akan mengikutinya kemana-mana.

Namun demikian, seorang Jumat Pahing adalah orang yang tidak gampang jatuh ke dalam godaan, dia juga bertanggung jawab atas semua perbuatan dan pekerjaannya.

Aura dari pada Khodam harimau, membuat weton Jumat Pahing mempunyai kewibawaan dan jiwa kepemimpinan yang tinggi.

5. Sabtu Legi

Sabtu Legi mempunyai jumlah weton 14, yakni berasal dari hari Sabtu 9 dan pasaran Legi 5.

Sabtu Legi kadang mempunyai banyak musuh akibat sifatnya yang pemarah, tidak segan-segan dia akan meluapkan semua emosinya ketika marah.

Sebaiknya lebih menjaga sikap dan tutur kata ketika sedang berhadapan dengan orang weton ini, ini sangat selaras dengan perilaku Khodam harimau yang menginginkan semuanya tunduk kepadanya atau akan menjadi mangsanya.

Weton ini cenderung suka pada kesunyian, dia lebih memilih untuk menyendiri dari pada beramai-ramai persis seekor harimau penguasa hutan.

Namun pengaruh positifnya adalah Sabtu Legi ini menjadi orang yang ulet, mandiri dan tekun dalam bekerja mencari nafkah.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x