Dahsyatnya Buah Jujube Bagi Kesehatan? Salah Satunya Turunkan Resiko Kaker!

- 2 November 2022, 18:09 WIB
ILUSTRASI buah jujube.- Dahsyatnya Buah Jujube Bagi Kesehatan? Salah Satunya Turunkan Resiko Kaker!
ILUSTRASI buah jujube.- Dahsyatnya Buah Jujube Bagi Kesehatan? Salah Satunya Turunkan Resiko Kaker! /PIXABAY/

PORTAL SULUT - Manfaat jujube bagi kesehatan tubuh sangatlah menarik.

Bagaimana tidak, buah ini rendah kalori tapi kaya akan serat, vitamin, mineral, dan antioksidan.

Jujube juga memiliki penampilan yang khas, ketika matang juga berbentuk seperti kurma yang berwarna merah keunguan.

Baca Juga: Obat Awet Muda, dan Nikmat! Inilah 7 Manfaat Berhubungan Intim Untuk Kesehatan Jasmani dan Rohani

Jujube adalah buah kecil dari pohon dijemput jubah yang banyak tumbuh di asia selatan.

Karena bentuknya, buah ini dikenal dengan sebutan kurma merah atau ke rumah cina.

Jujube memiliki citarasa yang manis dan tekstur yang kenyal.

Lalu apa saja manfaatnya untuk kesehatan?

Berikut adalah tujuh manfaat jujube bagi kesehatan tubuh.

Dilansir Portal Sulut Dari Channel YouTube Sehat Secara Alami, 24 Agustus 2022

  1. Meningkatkan kualitas tidur

Salah satu manfaat jujuba yang paling terkena adalah untuk meningkatkan khas tidur.

Terutama bagi penderita insomnia dan berbagai masalah tidur lainnya yang berkaitan dengan stres dan kecemasan.

Antioksidan dalam jujube tepatnya flavonoid dan saponin dipercaya mampu menurunkan aktivitas sistem saraf dan meningkatkan hormon yang dapat menenangkan pikiran.

Khasiat ini akan memperbaiki kualitas dan lamanya tidur.

  1. Melindungi fungsi otak

Selain meredakan kecemasan senyawa aktif yang sama dalam jujube juga diduga dapat melindungi fungsi otak.

Baca Juga: 4 Zodiak Keren Di Penghujung Tahun 2022, Baik Itu Asmara, Rezeki, Maupun Kesehatan

Senyawa ini berpotensi dalam melindungi sel saraf dari kerusakan, membantu meningkatkan daya ingat, dan melindungi otak dari gangguan kognitif serta penyakit alzaimer.

  1. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Beberapa senyawa yang terkandung didalam jujube seperti saponin, flavonoid, dan polisakarida.

Memiliki manfaat untuk memperkuat sistem kekebalan tubuh.

Senyawa-senyawa ini bekerja dengan cara menurunkan inflamasi dan proses oksidasi yang diketahui dapat melemahkan komponen sistem imun dan membuat kita mudah terserang penyakit.

  1. Menjaga kesehatan sistem pencernaan

Kadar serat pada jujube tergolong tinggi bahkan mengalahkan apel.

Serat ini diketahui mampu mempercepat pergerakan makanan melalui saluran pencernaan, melembutkan kotoran, dan meningkatkan jumlah bakteri baik atau probiotik usus.

Sehingga sangat baik untuk kesehatan pencernaan.

Selain itu, senyawa aktif pada ekstra jujube diduga dapat memberikan perlindungan pada dinding organ sistem pencernaan mulai dari lambung, hingga usus besar.

Baca Juga: Dahsyat, 5 Manfaat Buah Kersen untuk Kesehatan, No 4 Baik bagi Penderita Diabetes

  1. Menurunkan resiko kanker

Senyawa bioaktif yang terkandung didalam jujube seperti saponin, flavonoid, polisakarida, dan triterpenoid.

Telah terbukti mampu memperlambat pertumbuhan dan bahkan membunuh beberapa jenis sel kanker.

Contohnya adalah kanker ovarium, kanker serviks, kanker payudara, kanker hati, kanker usus besar, dan kanker kulit.

  1. Mendukung kesehatan jantung

Sebuah penelitian menyebutkan bahwa jujube terbukti mampu mendukung kesehatan jantung dengan cara.

Menurunkan kadar kolesterol jahat atau LDL dalam darah dan meningkatkan kadar kolesterol baik atau HDL.

Selain itu juga juga dapat mencegah penumpukan lemak atau aterosklerosis yang dapat menyebabkan berbagai macam penyakit.

Mulai dari penyempitan pembuluh darah tangan, penyakit jantung koroner, hingga stroke.

  1. Menurunkan kadar gula darah

Jujube dikenal dapat menurunkan gula darah.

Menurut penelitian, khasiat jujube untuk menurunkan gula darah didukung oleh kandungan vitaminnya.

Baca Juga: Ini Jadwal Seleksi PPPK Tenaga Kesehatan 2022, Beda dengan PPPK Guru, Cek Nama Anda di SINI

Yang dapat meningkatkan penyerapan gula darah ke dalam sel tubuh.

Dengan begitu anda akan terhindar dari risiko mengalami penyakit diabetes.

Nah itulah tujuh manfaat juga bagi kesehatan tubuh.***

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah