Inilah 6 Tanaman yang Ditakuti Mahluk Halus Menurut Primbon Jawa

- 30 September 2022, 14:40 WIB
Inilah 6 Tanaman yang Ditakuti Mahluk Halus Menurut Primbon Jawa
Inilah 6 Tanaman yang Ditakuti Mahluk Halus Menurut Primbon Jawa /tangkap layar/ you tube/Dasmed Official,

Tidak sembarangan dipasang menjadi pagar bambu kuningnya, tetapi didesain agar lebih terlihat menonjol estetika atau keindahannya.

Selain itu, bambu kuning juga dipercaya sebagian masyarakat dapat menolak pencuri, perampok, atau orang yang ingin berniat jahat di rumah yang bersangkutan.

4. Bunga mawar

Bunga mawar yang cantik rupanya tak hanya memiliki fungsi estetika semata.

Lebih dari itu, tanaman hias ini pun bisa dimanfaatkan untuk menangkal gangguan gaib, misalnya saja, jika ada orang yang berniat jahat dan mengirimkan gangguan dalam bentuk tak kasat mata.

Pasalnya, tanaman mawar dipercaya memiliki kemampuan untuk menangkal dan menyerap energi negatif tersebut.

5. Pohon Tebu Ireng

Pohon tebu ireng yang bagi sebagian orang dikenal dengan nama pohon tebu wulung bukanlah jenis pohon tebu seperti yang bisa ditemukan di ladang.

Banyak penduduk di daerah Jawa yang percaya bahwa menanam pohon tebu ireng di depan rumah dapat melindungi rumah dari berbagai gangguan gaib.

6. Bunga Kenanga

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah