Potong Kuku Jangan Sembarang, Jika Tak Ingin Berbuntut Sial Menurut Primbon Jawa

- 16 Agustus 2022, 14:54 WIB
Ilustrasi memotong kuku/Potong Kuku Jangan Sembarang, Jika Tak Ingin Berbuntut Sial Menurut Primbon Jawa
Ilustrasi memotong kuku/Potong Kuku Jangan Sembarang, Jika Tak Ingin Berbuntut Sial Menurut Primbon Jawa /Ilustrasi Pixabay/

Dilansir portalsulut.com dari kanan YouTube @Primbon Jawa, pada tanggal 16 Agustus 2022.

berikut penjelasan Kitab Primbon Jawa tentang memotong kuku yang harus memperhatikan hari saat memotong kuku

Menurut Primbon jawa memotong kuku sembarangan bisa saja bertepatan pada hari yang dapat mendatangkan keberuntungan atau malah berbalik sial.

Untuk lebih jelasnya simak dalam artikel ini,

1. Memotong Kuku Pada Hari Senin

Dalam Primbon Jawa hari Senin merupakan hari yang baik untuk memotong kuku.

Karena diyakini hari Senin selain mendatangkan rezeki, juga akan disehatkan atau terhindar dari penyakit.

2. Memotong Kuku Pada Hari Sabtu

Menurut Primbon Jawa memotong kuku pada hari sabtu diyakini dapat mendatangkan godaan yang membuat hati kita gundah gulana/susah.

Selain itu juga diyakini bisa mendatangkan kecelakaan bagi yang memotong kuku.

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x