Bernasib Malang? Lakukan Ini Agar Terhindar, Kata Praktisi Kejawen Dewi Sundari

- 4 Agustus 2022, 18:48 WIB
Ilustrasi bernasib sial
Ilustrasi bernasib sial /tangkapan layar YouTube Asiyah Rumah Psikologi

4. Melakukan Ruwatan (dilepas)

Apabila keempat cara di atas sudah dilakukan dan belum juga menemui hasil yang diinginkan ada cara kelima yakni melakukan ruwatan.

Cara ini mungkin jauh berbeda dan sedikit rumit dari keempat cara yang diatas namun ini juga merupakan upaya untuk membuang kesialan dalam hidup.

Menurut adat Jawa diruwat artinya dilepas, dibebaskan atau dibersihkan dari hal hal buruk yang menyebabkan kesialan dalam hidup.

Ruwatan ini dilakukan dengan berbagai cara yang rumit dan kompleks.

Ruwatan yang sering dilakukan adalah sedekah bumi, selamatan, dan berbagai cara lain yang mungkin akan berbeda antara satu daerah dengan daerah lain.

Demikian penjelasan Praktisi Kejawen Dewi Sundari tentang cara membuang nasib sial.

Mari terapkan cara diatas untuk menangkal nasib sial dalam kehidupan sehari hari.

Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah