Kebiasaan-kebiasaan Ini Bisa Membuat Seseorang Selalu Dikejar Rezeki

- 2 Agustus 2022, 22:12 WIB
Ilustrasi. Kebiasaan yang membuat orang selalu dikejar rezeki
Ilustrasi. Kebiasaan yang membuat orang selalu dikejar rezeki /Pixabay

PORTAL SULUT – Beberapa kebiasaan ini ternyata sering dilakukan oleh orang yang selalu dikejar-kejar rezeki menurut Primbon Jawa.

Dikatakan Primbon Jawa, kebiasaan-kebiasaan tersebut membuat orang ini selalu dikejar rezeki.

Menurut Primbon Jawa, kebiasaan-kebiasaan ini bisa ditiru dan diterapkan dalam kehidupan kita agar kita selalu dikejar rezeki.

Baca Juga: 5 Weton Ini akan Sulit Kaya Walau Sudah Kerja Keras, Ini Sebabnya

Berikut beberapa kebiasaan orang yang selalu dikejar rezeki menurut Primbon Jawa, seperti dikutip dari kanal YouTube, ESA Production.

 

Minta ampun kepada yang maha kuasa

Menurut Primbon Jawa ketika orang itu sering meminta ampun kepada yang maha kuasa, maka segala kesalahan yang pernah dia lakukan, akan bersih.

Ketika hatinya bersih, maka rezeki akan mengalir ke orang tersebut.

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah