Cara Menentukan Arah Rumah Pembawa Hoki menurut Primbon Jawa

- 12 Juli 2022, 14:48 WIB
ilustrasi rumah
ilustrasi rumah /Pixabay/


PORTAL SULUT - Leluhur orang Jawa zaman dulu percaya bila arah menghadapnya suatu rumah bisa menentukan bagaimana kehidupan ekonomi, kesehatan, keamanan, dan rasa nyaman bagi si penghuni rumah.

Kepercayaan ini bila dikaji dari sisi ilmiah tentu tidak ada hubungannya, namun sebagian orang saat ini masih tetap menggunakan hitung-hitungan ini dalam menentukan arah rumah agar bisa memperoleh kehidupan yang lebih baik.

Artikel yang dikutip dari Buku Primbon Jawa, kali ini akan diulas tentang hitungan menentukan arah rumah pembawa hoki.

Baca Juga: Punya Garis Tangan Berlian, 3 Zodiak ini Rezekinya Selalu Berkilau dan Sukses

Bagi Anda yang hendak membangun sebuah rumah bisa mempelajari arah rumah pembawa hoki.

Menurut ilmu kejawen, membangun sebuah rumah memang tidak bisa dilakukan secara sembarangan.

Berbagai ritual, mulai dari menentukan tanggal peletakan pondasi pertama, pemilihan hari baik pindah rumah, sampai penentuan desain harus dihitung dengan baik agar rumah yang nantinya dihuni bisa membawa kebaikan.

Dalam menentukan arah menghadapnya rumah sendiri, Primbon Jawa mengatakan bahwa hal ini dilakukan tergantung dari neptu kepala keluarga yang nantinya menghuni rumah tersebut.

Neptu adalah gabungan nilai hari dan pasaran weton dari tanggal kelahiran seseorang, misalkan.

1. Rumah menghadap utara

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah