Inilah 6 Weton Dipayungi dan Dilindungi Tuhan, Mereka Titisan Satrio Pinayungan Menurut Primbon Jawa

- 2 Juli 2022, 13:46 WIB
Ilustrasi/Inilah 6 Weton Dipayungi dan Dilindungi Tuhan, Mereka Titisan Satrio Pinayungan Menurut Primbon Jawa
Ilustrasi/Inilah 6 Weton Dipayungi dan Dilindungi Tuhan, Mereka Titisan Satrio Pinayungan Menurut Primbon Jawa /pixabay.com/hongquan7749

Sikapnya yang tidak banyak bicara membuat weton ini tidak mau mencampuri urusan orang lain, dan bahkan membuatnya pandai dalam menyimpan rahasia.

Rabu Pahing memiliki hati yang baik, dirinya mau membantu orang lain yang sedang tertimpa musibah, entah secara materi, tenaga, bahkan doa.

Meskipun memiliki kewaspadaan yang berlebihan, weton ini adalah orang yang memiliki banyak kawan, pribadinya yang luwes mampu menarik banyak simpati orang.

Rabu Pahing memiliki watak Satrio Pinayungan yaitu sebagai seorang pengayom yang berwibawa dan berkharisma, hatinya teduh dan bisa menjadi sandaran bagi yang membutuhkannya.

Baca Juga: 5 Weton Ini Paling Suka Bersedekah Menurut Primbon Jawa

3.Selasa Pon

Sebagian besar weton Selasa Pon merupakan orang yang tertutup kepribadiannya, dirinya tidak akan mau berbagi masalah ataupun hal penting lainnya kecuali dengan orang terdekatnya.

Selasa Pon juga kerapkali menjadi orang yang kaku hatinya, terutama jika dia sudah dikecewakan ataupun jika kemauannya tidak disetujui, namun hal ini seringkali dapat tertutupi dengan pribadinya yang ramah.

Ketika dekat dengan seseorang, Selasa Pon akan memanjakan orang tersebut, bahkan bisa dibilang dia akan menjadi royal.

Selain itu weton ini juga menyukai kemewahan sehingga kadang kurang bisa mengatur keuangan pribadinya.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah