Mencari Arah Keberuntungan Usaha, Ikuti Petunjuk Berdasarkan Laku dan Weton, Menurut Primbon

- 24 Mei 2022, 12:01 WIB
Ilustrasi weton
Ilustrasi weton /

Anda di apit oleh arah sial sehingga menurut arah angin bisa bergasekan dan bersinggungan, namun anda bisa merubah posisi jika kesialan menghampiri. 

Namun jika anda adalah pedagang keliling maka lebih baik berjualan ke arah timur dan barat.

Contoh : Agus lahir pada weton selasa wage dan akan berangkat mencari rejeki pada hari senin pon maka untuk menghitung arah rejeki dan keberuntungannya adalah sebagai berikut,

Selasa wage = 3 + 4 = 7

Senin pon = 4 + 7 = 11

Hasilnya = 7 + 11 = 18

Kemudian = 18:7 sisa = 4

Angka 4 yang dihasilkan dari perhitungan weton tersebut kemudian cocokan dengan sisa 4 diatas hasilnya adalah : arah rejeki dan keberuntungan kamu berada di timur menghadap ke barat.

Selain arah itu akan mendapat kerugian yang besar, jika memungkinkan maka sebaiknya perhitungkan untuk berdagang atau bermain judi, jika neptu hitungannya mengarah ke hasil 4 ini. 

Karena lebih banyak anda dikelilingi arah sial, namun jika anda adalah pedagang keliling maka lebih baik berjualan ke arah timur.

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah